Pangeran Alfiyyah [SELESAI]
  • Reads 118,041
  • Votes 6,794
  • Parts 42
  • Reads 118,041
  • Votes 6,794
  • Parts 42
Complete, First published Feb 19, 2020
aku terbangun dari bunga tidurku. tak lama alarm hp ku terdengar dari arah meja belajarku. aku bangkit dari tempat tidurku. lalu mencari hpku yang terselip diantara beberapa tumpukan buku yang terbuka. 

"masih hujan?". batinku.

lalu, aku mematikan alarm hp ku untuk memastikan kalau ini benar-benar suara hujan. 

"sudah pukul empat pagi?". gumamku.

aku membuka tirai jendela kamarku, kacanya berembun. tanganku berayun menuliskan sebuah nama, "Nurrun Najma Laila". dingin sekali
All Rights Reserved
Sign up to add Pangeran Alfiyyah [SELESAI] to your library and receive updates
or
#1bidadari
Content Guidelines
You may also like
Cahaya Al-Ghifari [Nikah Tapi Mondok] [ON GOING] by blacktorabica
60 parts Ongoing
FOLLOW AKUNNYA DULU SEBELUM MEMBACA "Coba di ngintip ngintip dulu siapa tau cocok" Tapi kasih vote ya! "Aku akan membuatmu jatuh cinta padaku dalam 3 hari, bahkan kurang dari itu. " ucapan itu mengambil alih pandangan cahaya ke arah nya. "Heuh! Jika kau bisa!." "Tapi Aku tidak yakin,aku bisa mencintai mu!" sahut cahaya sinis. "Tapi aku yakin itu!" "Allah! Selalu bersama ku!" "Kau akan mampu mencintaiku dalam jangka waktu yang singkat!" "Keyakinan! Ketulusan dan keberanian seorang pria sejati! Akan bisa menghancurkan gunung yang tinggi! Apalagi hatimu yang kecil yang allah ciptakan khusus untuk menaruh namaku di sana!" tambah ustadz fahri berkata. Menebarkan senyuman manisnya ke arah cahaya. "Terserah! Yang jelas aku bukan mereka yang mudah terluluh kan dengan ucapan mu!" bantah cahaya. Siapa yang boleh membantah ketika kilauan takdir menyambar memaksa keadaan untuk menerima yang terjadi, mungkin hal itu sangat tidak adil dengan seorang gadis berusia 16 tahun dijodohkan dengan seorang ustadz berumur 27 tahun dengan keadaannya yang masih menginginkan kebebasan, Bahkan dengan orang yang sudah ia benci selama 5 tahun, dia hampir lupa, bagaimana caranya untuk menghapus rasa benci itu. Mengetahui jodoh nya adalah seorang ustadz tampan yang dia jadikan sebagai cerita fiksi namun menjadi sebuah kenyataan. Tak sadarnya juga, ustadz fahri yang sudah memperjuangkan cinta nya kepada cahaya selama 5 tahun, dia menerima begitu banyak penolakan dari orang tua cahaya. Berusaha semaksimal mungkin, melewati beribu tantangan, agar menjadikan orang yang pernah hadir dalam mimpinya menjadi kenyataan. Menjadikan dirinya sosok pria dingin, tegas dan keras agar wanita lain tidak mudah mendapati dirinya akan tapi itu malah membuat orang yang ia cinta, membenci nya selama bertahun-tahun. Nikah muda! Itu memang sudah menjadi sebuah tradisi di akhir zaman tapi tidak dengan cahaya yang masih jngin melanjutkan studinya. Star:14/2/24 End:- Rank:1 abi Kikyanda
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Lauhul Mahfuzh (END) cover
Takdir Sebuah Cinta  cover
SANTRI PUNYA CERITA (TERBIT) cover
Cahaya Al-Ghifari [Nikah Tapi Mondok] [ON GOING] cover
180 Days cover
Mengaguminya Dalam Taat cover
SEVEN SHOTS cover
Untaian Tasbih [Terbit] cover
My Perfect Zawj ✓ [Revisi] cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

31 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)