ISSABELA [MEMELUK HUJAN]
  • Reads 322,873
  • Votes 26,623
  • Parts 12
  • Reads 322,873
  • Votes 26,623
  • Parts 12
Ongoing, First published Feb 20, 2020
[SEQUEL KETIKA HUJAN MENANGIS]

[Bisa dibaca terpisah, tanpa mebaca yang pertama]

**

Issabela Queen, kini sudah meraih kebagaiaan bersama Ayahnya. Masa lalu yang kelam membuat Bella ingin membuka lembaran baru dan memulai kembali kehidupannya dari awal.

Tapi ketika dia ingin melupakan segalanya, ada Raditya Altezza. Tidak lain adalah sahabatnya yang kini berubah drastis, dia tidak pernah tersenyum, wajah menggemaskan lenyap dari permukaan bumi.

Bella bagai mengenal sosok baru, dia... bukan Radit yang Bella kenal.

Dia seperti monster.

Saat Bella ingin menghindar darinya, ternyata sudah terlambat. Bella sudah terjebak dalam sebuah tragedi yang tidak bisa dia hindari.


***


"Gue nggak pernah berubah, Bella. Gue cuma nggak pernah nunjukin sisi gue yang sebenarnya."

-Raditya Altezza
All Rights Reserved
Sign up to add ISSABELA [MEMELUK HUJAN] to your library and receive updates
or
#523goodgirl
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Forbidden Love: KAISER cover
Dark Love cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Obsession cover
Hyper cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Trapped With My Brother Friend cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover

Forbidden Love: KAISER

25 parts Ongoing

Menjadi selingkuhan dokter Spesialis? Luna menghempaskan norma yang ada dan terperangkap oleh pesona dokter Kaiser yang begitu panas dan sempurna.