Story cover for PELANGI MALAM [D_R] by Agrea_30
PELANGI MALAM [D_R]
  • WpView
    Reads 311
  • WpVote
    Votes 48
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 311
  • WpVote
    Votes 48
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Feb 24, 2020
Ini tentang seorang gadis SMA, yang ini memecahkan teka-teki dari sang "Pelangi Malam"nya.

Sebuah teka-teki yang mampu mengubah hidupnya, dari yang penuh dengan siksaan menjadi lebih indah dan berwarna seperti pelangi. 

Teka-teki ini juga yang membuatnya terjebak dalam suatu hubungan, yang melibatkan perasaan.

°°°°°°

Biasanya pelangi itu munculnya pada siang hari, setelah hujan berhenti bukannya pada malam hari. Bahkan, orang-orang sering bilang mustahil dan sangat tidak mungkin ada pelangi pada malam hari. Tetapi, Dia menyangkal semua anggapan itu, karena Dia berhasil menghadirkan pelangi di hidup orang yang dicintainya. Mengubah hidupnya,
dari kehidupan yang penuh dengan kegelapan dan kesunyian menjadi lebih berwarna seperti pelangi.



Tertarik dengan kelanjutanya.
Silahkan dibaca dan ditambahkan di perpustakaan pribadi jika tertarik😊
All Rights Reserved
Sign up to add PELANGI MALAM [D_R] to your library and receive updates
or
#552broken
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
AKSA cover
ABHIZARA (ON GOING) cover
Tell Me It's Okay !!! (END✔) cover
Saranjana [END]  cover
DEXTER cover
Imperfection : Trapped With Troublemakers✓ [Republish+Remake] cover
CLOSER cover
[TERBIT] High School of Mystery: Scarlet Case cover
Pelangi [COMPLETED] cover
a RAINBOW cover

AKSA

63 parts Complete

[Pemenang Wattys 2020 Kategori Young Adult] Semenjak terjadi insiden di mana puisi cintanya tiba-tiba saja terpampang pada halaman majalah dinding sekolah, Pelangi tidak lagi dapat menjalankan kehidupan remajanya dengan tenang. Semuanya berantakan dan penuh permusuhan. Berbagai macam permasalahan pun timbul secara terus-menerus dalam bentuk teka-teki yang belum bisa ia penuhi. Tentang siapa yang berusaha menjebak dengan cara mempermalukan lewat puisi cintanya yang telah lama basi. Tentang laki-laki manis yang dikenal baik namun sempat saja dicurigai. Tentang perempuan yang menuntut dendam karena membenci laki-laki yang mematahkan hati. Juga tentang laki-laki, yang singgasananya Pelangi hancurkan atas dasar mengkhianati. Diam-diam dalam lubuk hatinya yang sudah tak peduli lagi antara yang benar maupun salah, Pelangi hanya berharap. Semoga permasalahannya ini tidak membawanya terlalu jauh. Sebelum semuanya berhenti dan tidak mampu lagi diperbaiki. #1 Loveyourself #1 Loveyourselfid #1 Kesehatanmental