First Love
  • Reads 13,558
  • Votes 1,564
  • Parts 48
  • Reads 13,558
  • Votes 1,564
  • Parts 48
Complete, First published Feb 25, 2020
"Bukan jarak, tapi ego yang seringkali mengalahkan pertahanan cinta yang dibangun begitu lama"

Shabira krystalia adnan, tak perlu banyak tebar pesona untuk memikat para pria. Dengan aura,  paras cantik dan sifat ramahnya, ia sudah memenuhi kriteria sebagai wanita idaman dari pria diluar sana. Sayang, hati Shabira sudah terkunci di satu nama.


Razeka Ilham Arzan, lelaki tampan sang pejuang sebuah kemapanan. Lelaki yang dipilih Shabira untuk memiliki hatinya. Pelan tapi pasti hubungan yang berawal dari persahabatan, berubah jadi cinta. Benar kata orang, cinta bisa datang karena terbiasa. Meski ditengah kisah, cinta mereka di uji oleh jarak. Namun hubungan keduanya tetap kuat meski diterpa ombak.

Akankah perjalanan cinta Shabira & Razeka berakhir indah seperti di negeri dongeng?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add First Love to your library and receive updates
or
#305krystaljung
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ADAPTASI cover
IF cover
Iya, Pak! (Helyu's Version) cover
Adrian's Wedding cover
Circle Of Inevitability {1} (1-200)  cover
Park Jaehyung : Not Mine? (Jae DAY6) [Completed] cover
[✓] Marriage With Benefit  cover
Oh Darl ✔️ cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Another Name for Love is Blue cover

ADAPTASI

43 parts Ongoing

Simpelnya ini kisah ringan perjalanan Dhanu Erin setelah berganti status dari sahabat jadi pasutri. Perjalanan mereka dalam beradaptasi menerima status baru masing-masing yang terasa masih sangat canggung dan segan kepada satu sama lain. - Sequel Three Wishes • Fairbi • wonrin