Masa Puber Kedua Suamiku
  • Reads 527
  • Votes 9
  • Parts 4
  • Reads 527
  • Votes 9
  • Parts 4
Ongoing, First published Feb 26, 2020
Hara adalah seorang istri yang sangat penyayang kepada anak-anaknya dan juga sangat cinta kepada suaminya. Masa-masa berumah tangga mereka pun berjalan dengan baik-baik saja hingga pada suatu hari. Entah karena apa, suaminya Abimana mengajukan permintaan untuk menikah lagi padanya.

Hana merasa bingung mengambil keputusan besar ini yang akan mengubah semua yang ada dalam hidupnya. Sedangkan ia tahu bahwa suaminya sedang mengalami masa-masa pubertas kedua dalam hidupnya.

Sikap apa yang akan diambilnya untuk suaminya? Mampukah ia bertahan dan rela berbagi suami dengan perempuan lain?
Ataukah ia harus pergi dan rela rumah tangga yang susah payah dibinanya harus hancur ditangan suaminya sendiri?
All Rights Reserved
Sign up to add Masa Puber Kedua Suamiku to your library and receive updates
or
#77hara
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Forbidden Love: KAISER cover
Trapped With My Brother Friend cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Hyper cover
Obsession cover
Dark Love cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Love from Sleeping Beauty  cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover

Forbidden Love: KAISER

25 parts Ongoing

Menjadi selingkuhan dokter Spesialis? Luna menghempaskan norma yang ada dan terperangkap oleh pesona dokter Kaiser yang begitu panas dan sempurna.