"Bagaimana bisa aku melupakanya? Aku masih sangat mencintainya, melebihi hal apapun dari dunia ini. Jadi lebih baik aku melupakannya saja, meski nanti aku akan kehilangan dia untuk kedua kalinya." -Unknown. "Sejak tujuh tahun yang lalu sampai sekarang, aku selalu merindukan dirinya yang dulu selalu berada disisiku." -Unknown. "Lebih baik aku melepaskannya dan membiarkan dirinya bahagia dengan orang yang jauh lebih baik dan pantas daripada aku." -Unknown. "Kapan kau sadar, bahwa aku telah lama menunggumu disini?. Menunggu kau yang masih berharap pada dirinya yang tak pernah memandangmu sedikitpun." -Unknown Pada umumnya, manusia pasti mengalami kisah cinta muda yang bahagia dan menyenangkan. Tapi ternyata tidak semua manusia mengalami kisah cinta yang seperti itu. Ada beberapa dari mereka yang mempunyai kisah cinta yang penuh dengan kesedihan dan lika-liku didalamnya, seperti kisah cinta seorang gadis bernama Ralita Marwanda.All Rights Reserved
1 part