Gadis Perindu Kakak ✔ [Proses revisi]
  • Reads 16,078
  • Votes 2,152
  • Parts 32
  • Reads 16,078
  • Votes 2,152
  • Parts 32
Complete, First published Feb 29, 2020
Kisah tentang perjuangan seorang gadis yang sangat merindukan kasih sayang dari seorang kakak.

Ayra, gadis yang selalu ceria namun terluka di baliknya. Dengan kepolosannya ia memperjuangankan suatu hal, yaitu mendapatkan kembali kasih sayang dari kakaknya yang bernama Reyhan.

Bertahun-tahun lamanya Ayra kehilangan kasih sayang dari seorang Reyhan. Hal itu di karenakan sebuah peristiwa menyayat hati yang terjadi pada keluarga Ayra. Peristiwa itu pun membuat Reyhan membenci adik kandungnya sendiri.

Tapi Ayra tak berputus asa. Dengan penuh kesabaran dan kelembutan hati, ia berusaha untuk mendapatkan kembali kasih sayang dari kakaknya itu.

Akankah Ayra berhasil mendapatkan kasih sayang itu? Atau justru sebaliknya?



Genre : Teen Fiction-Sad Story

[ TAMAT 22 Sep 2020 ]
All Rights Reserved
Sign up to add Gadis Perindu Kakak ✔ [Proses revisi] to your library and receive updates
or
#406reyhan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
VANILA ANASTASIA [ REVISI ] cover
SABDA CINTA  ( END ✔ ) cover
 ARGALA cover
Mengalah? Gak papa (END)✔ cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
Hijaber [SEGERA TERBIT] cover
Osama [Singa Jantan] cover
A NEW TASTE || END cover
BAD LUCK [ for Luina ] || SELESAI cover

VANILA ANASTASIA [ REVISI ]

63 parts Complete

-please be wise in reading- ∆ FOLLOW SEBELUM MEMBACA ∆ Tentang Vanila yang memiliki luka di masalalu dan tentang Vanila yang menjadi korban pelecehan oleh anak remaja geng motor dimasa putih biru. Tubuhnya di jamah dengan cuma-cuma. Bahkan harga dirinya sudah tidak ada, Ingin melawan? Tapi dia hanya sendiri. Dia hanya gadis lemah. Dia mendidik dirinya sendiri agar menjadi gadis yang kuat dalam semua cobaan dan takdir. Bagaimana jika takdir mempertemukanya kembali dengan 5 laki-laki brengsek yang dulu menjadi alasannya untuk menghilang. -hasil pikiran sendiri no copy- -dilarang keras yang namanya plagiat-