Little Sister
  • Reads 65,530
  • Votes 5,843
  • Parts 40
  • Reads 65,530
  • Votes 5,843
  • Parts 40
Complete, First published Mar 05, 2020
Mature
[Completed]

Aksa tidak seperti itu! Aksa tidak jahat! Kejam atau tidak mempunyai hati nurani. Aksa sudah banyak bersabar akan semuanya. Apa pun itu! 

Tetapi... ada kalanya Aksa bisa emosi. Saat dia tidak bisa membebaskan amarahnya karena satu orang gadis. Gadis yang menjadi penyebab kegundahan hati seorang Aksa, yang bahkan mereka tidak memiliki hubungan darah. 

Aksa harus menerima kenyataan, Aksa harus sabar menyikapi sikap gadis mungil itu, gadis yang sejak kecil mengidap penyakit Tunagrahita.
All Rights Reserved
Sign up to add Little Sister to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Luka cover
Betrayal cover
ROMEO cover
JEAN cover
Welcome Back (Posessive Family) cover
Violet And Family  cover
ALDHEIRA cover
AILEEN (On Going) cover
 ARGALA cover
Popular Couple  cover

Luka

33 parts Ongoing Mature

ini tentang Garneta Zalika Oriana , gadis cantik yang harus menerima takdir hidup dalam penyesalan sang ibunda.. bukan salah ayah gareneta tapi ini akibat keegoisan sang ibu dimasa lalu, Garneta kecil harus menerima kenyataan sang ayah tidak mau menikahi ibu nya bahkan gareneta harus melihat ayahnya bahagia dengan keluarga barunya.. "ayah..." gadis itu menatap dalam sang ayah. "maafkan om garneta, jangan pernah panggil saya dengan sebutan itu.." "oh maaf, ku kira setelah aku beranjak dewasa aku boleh memanggil mu dengan sebutan itu.." ucapnya lirih. "maaf kan aku om.." garneta memilih menjauh dari laki laki yang merupakan ayah kandung nya. luka itu..sakit itu .. "ibu.. boleh kan aku menyerah .." garneta bersimpuh di makam sang ibu ..