Maaf ini cuma curhatan hati seorang author saja.. Kalo kalian berkenan membaca cerita aku silakan hhhh.. "Bulan dan bintang sama-sama terbit di malam hari, begitu pun dengan rasa suka ku sama kamu tumbuh bergantinya malam". "Bulan dan bintang sama-sama indah di malam hari, tapi sayang bulan mendapatkan cahaya dari matahari, bukan seperti bintang yang selalu menyinari dirinya dengan sinarnya sendiri".All Rights Reserved
1 part