The Ice Boy [END]✔️
  • Reads 319,179
  • Votes 13,932
  • Parts 90
  • Reads 319,179
  • Votes 13,932
  • Parts 90
Complete, First published Mar 09, 2020
lCOMPLETED]
FOLLOW, VOTE, COMMENT YAW!
list Rank yang diraih:
#5 in Raka
#2 in permasalahan
#1 in anaksma 
#7 in kakakkelas 
#5 in sadstory
#4 in broken
#2 in humor


"Alana mau bilang makasih karna hari ini Raka udah tolongin Alana dan udah ngasih Alana coklat!! Alana seneng banget!" 

"Oh." 

"Udah gitu doang? Just Oh? Ihh!!."

"Besok berangkat sama siapa?."

"Sama Papa. Kenapa tanya-tanya?." 

"Besok gue yang jemput." ucap Raka yang membuat Alana terkejut.

"Emang Raka tau rumah Alana?" 

"Tau, tunggu aja besok."

"Emm kalau Alana nolak gimana?."

"Oke. Gue udah tolongin lo dan ngasi lo coklat ini balasan lo?."

"Eh, haduh, iya deh. Iya Alana mau."

Raka Adam Adelard, most wanted, cool, dingin, pemimpin Geng Elandors yang terkenal dengan kekejaman nya, Penguasa di British High School. 

Setelah putus dengan mantan kekasihnya dan sekaligus teman kecil nya tersebut tepatnya 2 tahun yang lalu. Dia bertemu dengan seorang gadis cantik bernama Alana. Alana adalah murid baru di British High School. Sebelum itu hidup Raka kelam karna kesalahan yang di perbuat mantan nya tersebut. Dia memutuskan untuk tidak ingin mengenal lagi cinta. 

Tapi setelah bertemu Alana hidupnya mulai berwarna. Raka yang di kenal anti dengan cewek, kali ini dia sangat tertarik dengan gadis itu. Awalnya indah tapi setiap hubungan tidak lah selalu berjalan mulus. Masa lalu nya kembali setelah dia bersama dengan Alana yang membuat hati nya tidak karuan.

Apakah Raka mampu bertahan dengan semua ini? Apakah Alana berhasil mendapatkan hati Raka?
Apakah Reva berniat merebut Raka kembali?

penasaran dengan ceritanya? ikutin terus cerita ini dont forget to vote, comment, share this story and add this story in your reading list❤️

Happy Reading >~<
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add The Ice Boy [END]✔️ to your library and receive updates
or
#29kakakkelas
Content Guidelines
You may also like
Antagonis's Secret Wife (OnGoing)  by KentangBogel17
43 parts Ongoing
(𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 5) ғᴏʟʟᴏᴡ ᴅᴀʜᴜʟᴜ ᴀᴋᴜɴ ᴘᴏᴛᴀ ɪɴɪ ᴜɴᴛᴜᴋ ᴍᴇɴᴅᴜᴋᴜɴɢ ᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴄᴇʀɪᴛᴀ♥︎ ______________ "Bul ayo dong mau ya, ya? Istri gaboleh nolak ajakan suami ingat kata Mommy!" "Apasih Gar? Sehari aja gak rewel bisa?" sungguh Bulan malas sekali meladeni bayi besar ini. "Kita bikin proyek baby triplets, biar yg satu jadi atlet basket, yang kedua jadi pesepak bola, terus yg terakhir jadi pemain volly! ☽☽☽☽ Pernah dengar kata seorang antagonis terlahir dari orang baik yang tersakiti? Mungkin itu juga yang Bulan Nayara Ayudisha labelkan pada salah satu tokoh Antagonis berperan jahat dalam novel Fatamorgana, Sagaragas Gelano Andromeda tokoh pria yang memiliki masa kecil suram dan gelap karena dibuang kedua orang tuanya hingga mendapatkan banyak bullying dari anak sebayanya. Siapa sangka laki-laki yang memiliki garis bekas luka diatas alisnya justru tumbuh menjadi pria dewasa dengan kepribadian keras juga dicap berhati dingin oleh semua murid SMA Amandora, sekaligus pemimpin gangster besar bernama CERBERUS yang dalam artian adalah anjing dari neraka, dibalik karakternya yang hanya muncul di akhir cerita hanya untuk menyempurnakan kedua pemeran utama. Tujuan hidupnya hanya untuk membalaskan dendam pada setiap orang yang dulu mencelanya hingga dia diambang kematian. Sekarang bagaimana jadinya jika Bulan memasuki salah satu peran dalam novel itu? Peran Rembulan Marliana Amarylis Antagonis perempuan yang menjadi sebab adanya bekas luka diwajah Sagara, apakah tekadnya untuk menjauhi peran jahat dirinya akan berjalan mulus saat keduanya malah terjalin dalam satu ikatan pernikahan?
You may also like
Slide 1 of 10
Secrets Beneath the Stars [BXB] cover
Crush cover
I'm the Protagonist  cover
I Love My Coolboy[✔️] cover
ICE BOY (END) cover
ALFA (SEGERA TERBIT) cover
Bangunan Tua (END) ✅ cover
BILANGIT (END) cover
Antagonis's Secret Wife (OnGoing)  cover
THEORUZ cover

Secrets Beneath the Stars [BXB]

45 parts Ongoing

Setelah mengakhiri semua penderitaannya atau mati, seorang pemuda bernama Ellison berumur 32 tahun bertransmigrasi ke tubuh seorang pemuda 21 tahun yang hidupnya 11 12 dengan Ellison. ________________________________________________ "setidak nya nasib mu lebih baik" setelah mengucapkan itu, ia bangkit dari duduk nya dan keluar dari kamar tersebut. namun saat dirinya sedang berjalan di lorong, tangan seseorang menariknya dan menyeret dirinya masuk ke salah satu kamar itu. 'sial!, baru juga memulai nasib baru, sudah di timpah kesialan' pikirnya dalam hati. "tidak!! hentikan!!" "diamlah, dan nikmati saja" "brengsekk!!! kau....bajingan!~~ahh" ________________________________________________ Lapak BXB yang ga suka minggir! jadwal up setiap hari Rabu - Sibuk 1-2 Chapter sekaliup