40 parts Ongoing Leonis Aslan. Seorang cucu dari Jenderal Besar angkatan bersenjata di negeri ini. Sama seperti kakeknya cowok itu memiliki sifat yang tegas, keras, otoriter dan agresif.
Dia bukan berandal sekolah, bukan pula laki-laki dingin yang pendiam. Tetapi lebih dari itu semua, karena Aslan mampu membunuh seseorang hanya dengan sekali tunjuk.
Namun, kala semua orang segan dan takluk, seorang Sagittary Giselda justru secara terang-terangan melakukan peperangan. Cewek cantik yang suka nyolot dan hobi membelot itu jelas menjadi kejutan yang manis buat Aslan.
Sebuah keberanian langka yang mampu menciptakan kisah paling melegenda di SMA Brawijaya.
•••
[ Please respect each other. Stop plagiarism. Because an original is worth more than a copy ]
•••