Mungkin kamulah jodohku,tapi mungkin juga bukan kamu. kamu yang menjadi gambaran untukku menemukan jodoh yang tuhan telah siapkan. Air Supply dalam lagu "Making Love Out Of Nothing At All menggambarkan bahwa dia bisa melakukan apapun untuk seseorang, maka aku juga akan melakukannya untukmu. Untukmu apapun akan aku lakukan, jika perjalananmu terhalang oleh sebuah gunung, aku bersedia mencangkulnya hingga rata.All Rights Reserved
1 part