Bond With You
  • Reads 344,651
  • Votes 20,239
  • Parts 45
  • Reads 344,651
  • Votes 20,239
  • Parts 45
Complete, First published Mar 15, 2020
Mature
Setelah Ibunya menikah lagi, kehidupan Sakura terasa begitu lengkap dan bahagia. Memiliki Uchiha Sasuke sebagai kakak tiri yang begitu menyayanginya, Hingga akhirnya dia di hadapkan dengan surat wasiat ayah tirinya, Fugaku Uchiha..


Naruto hanya milik Yang Mulia Mashashi Kishimoto.
Tapi saya pinjam karakternya buat bikin FF ini ya om.. 😁

                               🐻🐻🐻
All Rights Reserved
Sign up to add Bond With You to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Second Life : Ersya  by jeochan_
36 parts Ongoing
[Brothership] [Not bl] Singkatnya tentang Ersya dan kehidupan keduanya. Terdengar mustahil tapi ini lah yang dialami oleh Ersya. Hidup kembali di masa lalu dalam raga yang sama. Mengulang masa lalu dan berniat mengubah masa depan. Ersya seperti diberi kesempatan untuk memperbaiki hidupnya. Ersya tak ingin kejadian di kehidupan pertamanya akan terulang kembali. Kehidupan bersama tiga abangnya dan juga daddynya beserta istri baru daddynya. Tak lupa dengan anak wanita itu yang akan menjadi bungsu baru Leonard. Menggantikan posisinya. Kisah Ersya yang berusaha menerima anggota baru di keluarganya. Ia akan seperti abangnya yang tak menolak kehadiran mereka. Itu pun jika Ersya tidak ingin bernasib sama dengan kehidupan pertamanya. Ersya yang berniat posesif pada adik barunya sama seperti abang-abangnya, sepertinya tak akan terjadi. Karena di kehidupan keduanya ini semua berbanding terbalik. Dimana bungsu baru yang menggantikan posisinya itu tiba-tiba posesif juga padanya. Seakan-akan posisi bungsu di keluarga Leonard tak tergantikan. Yang dulunya ia merasa semua sifat posesif abangnya dan daddynya akan berpaling ke bungsu baru itu, dan membuat dirinya tak terima dan berakhir dengan kejadian yang tidak diinginkan. Kini di kehidupan kedua, Ersya merasa tak kehilangan sifat abang-abangnya yang posesif padanya, malahan bertambah satu. Cerita ini bersifat fiktif belaka. Apabila ada kesamaan alur ataupun nama tokoh, itu hanya sebuah kebetulan semata. Karena cerita ini murni dari saya sendiri. cover : Pinterest.
Yes to Heaven [Sasuhina 18+] by teracover
17 parts Complete Mature
Yᴇs ᴛᴏ Hᴇᴀᴠᴇɴ ©ᴛᴇʀᴀꜱᴏʀᴀ 𝑫𝒊𝒔𝒄𝒍𝒂𝒊𝒎𝒆𝒓: 𝑵𝒂𝒓𝒖𝒕𝒐 ©𝑴𝒂𝒔𝒂𝒔𝒉𝒊 𝑲𝒊𝒔𝒉𝒊𝒎𝒐𝒕𝒐 Sᴀsᴜʜɪɴᴀ Fᴀɴғɪᴄᴛɪᴏɴ ©➋⓿➋➌-❷⓿❷➍ 𝑮𝒆𝒏𝒓𝒆 : 𝑹𝒐𝒎𝒂𝒏𝒄𝒆, 𝑯𝒂𝒓𝒆𝒎, 𝑲𝒆𝒓𝒂𝒋𝒂𝒂𝒏. 𝙲𝚊𝚜𝚝 : 𝚂𝚊𝚜𝚞𝚔𝚎, 𝙷𝚒𝚗𝚊𝚝𝚊, 𝚂𝚊𝚔𝚞𝚛𝚊, 𝙸𝚗𝚘, 𝙺𝚊𝚛𝚒𝚗, 𝚎𝚝𝚌 𝙱𝚕𝚞𝚛𝚋 : Setelah penaklukan Konoha Kingdom oleh klan Uchiha 500 tahun yang lalu. Keluarga kekaisaran yang dulunya berasal dari klan Senju akhirnya beralih. Dalam kudeta itu, penguasa pertama yakni Uchiha Madara menghukum mati semua keturunan Senju dari muka bumi. Meskipun ada di antara mereka yang berhasil kabur dan mengasingkan diri, tapi mereka kini hanya hidup sebagai klan masyarakat bawah. Tak ada yang suka berhubungan dengan klan Senju karena mereka takut menjadi sasaran kebiadaban aturan kekaisaran agung sejak 500 tahun yang lalu. Namun bagaimana jika setelah 500 tahun akhirnya ada keturunan Senju yang justru memasuki istana dan menjadi selir kesayangan kaisar muda yang agung? Mampukah kaisar tetap tegas pada aturan yang dibuat oleh kaisar terhormat Uchiha Madara? Atau justru ia akan mendobrak semua peraturan demi wanita yang paling diinginkannya itu? Sᴛᴀᴛᴜs : ᴛᴀᴍᴀᴛ 𝙿𝚎𝚛𝚒𝚗𝚐𝚊𝚝𝚊𝚗 : Hᴀɴʏᴀ DEMO! 𝚄𝚗𝚝𝚞𝚔 𝚌𝚎𝚛𝚒𝚝𝚊 𝚕𝚎𝚗𝚐𝚔𝚊𝚙, 𝚜𝚒𝚕𝚊𝚔𝚊𝚗 𝚖𝚊𝚖𝚙𝚒𝚛 𝚔𝚎 𝚊𝚔𝚞𝚗 𝚔𝚊𝚛𝚢𝚊𝚔𝚊𝚛𝚜𝚊 @𝚝𝚎𝚛𝚊𝚜𝚘𝚛𝚊 Hᴀᴘᴘʏ ʀᴇᴀᴅɪɴɢ~~
You may also like
Slide 1 of 9
Second Life : Ersya  cover
KETOS IS MY HUSBAND [END] cover
Look at Me, Please √ cover
Yes to Heaven [Sasuhina 18+] cover
W I S H || SasuHina Fanfiction || cover
Body Swap?(Series) cover
𝕾𝖊𝖈𝖗𝖊𝖙 𝕻𝖆𝖘𝖘𝖎𝖔𝖓 2 (Series 2) || Tamat cover
Serena'de cover
YOUNG MASTER cover

Second Life : Ersya

36 parts Ongoing

[Brothership] [Not bl] Singkatnya tentang Ersya dan kehidupan keduanya. Terdengar mustahil tapi ini lah yang dialami oleh Ersya. Hidup kembali di masa lalu dalam raga yang sama. Mengulang masa lalu dan berniat mengubah masa depan. Ersya seperti diberi kesempatan untuk memperbaiki hidupnya. Ersya tak ingin kejadian di kehidupan pertamanya akan terulang kembali. Kehidupan bersama tiga abangnya dan juga daddynya beserta istri baru daddynya. Tak lupa dengan anak wanita itu yang akan menjadi bungsu baru Leonard. Menggantikan posisinya. Kisah Ersya yang berusaha menerima anggota baru di keluarganya. Ia akan seperti abangnya yang tak menolak kehadiran mereka. Itu pun jika Ersya tidak ingin bernasib sama dengan kehidupan pertamanya. Ersya yang berniat posesif pada adik barunya sama seperti abang-abangnya, sepertinya tak akan terjadi. Karena di kehidupan keduanya ini semua berbanding terbalik. Dimana bungsu baru yang menggantikan posisinya itu tiba-tiba posesif juga padanya. Seakan-akan posisi bungsu di keluarga Leonard tak tergantikan. Yang dulunya ia merasa semua sifat posesif abangnya dan daddynya akan berpaling ke bungsu baru itu, dan membuat dirinya tak terima dan berakhir dengan kejadian yang tidak diinginkan. Kini di kehidupan kedua, Ersya merasa tak kehilangan sifat abang-abangnya yang posesif padanya, malahan bertambah satu. Cerita ini bersifat fiktif belaka. Apabila ada kesamaan alur ataupun nama tokoh, itu hanya sebuah kebetulan semata. Karena cerita ini murni dari saya sendiri. cover : Pinterest.