Jika Bulan Tidak Pernah Ada
  • Reads 381,209
  • Votes 48,143
  • Parts 40
  • Wattys winner
  • Reads 381,209
  • Votes 48,143
  • Parts 40
  • Wattys winner
Complete, First published Mar 20, 2020
[PEMENANG WATTYS 2021 KATEGORI "NEW ADULT"]

"HEI!" Rasi, cowok itu kembali memanggil. Sejujurnya Rasi ingin bertanya kenapa dengan cewek itu, namun sepertinya terlalu lancang pada pertemuan pertama mereka. "Gue mau tau nama lo?"

Cewek itu berhenti dan kini menatap Rasi lagi dengan kesal. "Cewek gak waras. Puas lo?!"

Tidak.

Tidak puas.

Rasi belum menemukan jawaban dari pertanyaannya.

* * *

✔ [ Featured "Pilihan Editor Wattpad HQ" - Desember 2021 ]

|| HIGHEST RANK ||
#1 in puisi
#1 in happyending
#1 in universitas
#1 in goodboy

Copyright 2021 © All Rights Reserved by. Erlita Scorpio
All Rights Reserved
Sign up to add Jika Bulan Tidak Pernah Ada to your library and receive updates
or
#100mental
Content Guidelines
You may also like
Paper Hearts (Wattys2019 Winner)  by naya_hasan
37 parts Complete
Jagad tidak pernah mencintai Ayla, istrinya yang tunawicara dan tidak pernah melupakan cinta pertamanya, seorang penyanyi bersuara paling indah bernama Vianca. Kata cinta tidak pernah ditukar dalam 3 tahun pernikahan mereka. *** Ketika ayahnya memutuskan untuk menjodohkannya dengan seorang gadis asing untuk alasan bisnis, saat itulah titik balik kehidupan Jagad bermula. Perusahaan televisi swasta yang ia bangun berada di ambang kepunahan. Vianca, gadis yang ia cintai selama bertahun-tahun memutuskan untuk tidak bertahan, untuk pergi mengejar impiannya ke negeri asing dan meninggalkan Jagad begitu saja. Lalu Ayla, gadis yang akan ia nikahi itu membuatnya bertanya-tanya. Sederhananya, gadis itu tidak bercela. Cantik, dengan senyum yang mencuri sinar matahari pagi. Baru ketika gadis itu mencoba bicara, ia tahu ada yang salah. Gadis itu bisu. Selama tiga tahun pernikahan, kata cinta tidak pernah ditukar di antara mereka. Jagad, karena meyakini hatinya masih dimiliki seorang gadis bersuara paling indah, dan orang itu bukan Ayla. Sementara Ayla, karena ia tidak mampu mengungkapkannya. Jagad tidak belajar banyak bahasa isyarat, tidak bersedia. Gadis itu kemudian menceritakannya pada kebun mawar yang ia rawat dengan tangannya, melukiskannya pada coretan gambar kartun kesukaannya, dan menuangkan setiap patah kata hatinya dalam lipatan-lipatan origami hati. "Jagad, kamu adalah jagad rayaku. Aku mencintaimu, sebesar jagad raya." PEMENANG WATTYS 2019 KATEGORI ROMANSA Cover Designed by Eva I.
You may also like
Slide 1 of 10
Switch-Case cover
Repeat cover
Just an escape cover
Tips And Trick  cover
Oreology cover
The Butterfly is Flying (PINDAH KE DREAME DAN INNOVEL)  cover
Dark Love cover
Ditaksir Mas Editor [Terbit] cover
Paper Hearts (Wattys2019 Winner)  cover
Karena Katrina cover

Switch-Case

37 parts Complete

🥈 Runner-up Cakra Writing Marathon Batch 6 Fuchsia, mahasiswi Ilmu Komputer yang mem-branding diri sebagai individu prestisius: bisa cari uang, organisasi bisa, IPK aman. Demi menghindari stereotip, "Kamu kan anak IT! Masa gitu aja gak bisa!?" Membuatnya sering memaksakan diri menyelesaikan masalah komputer orang sekitar. Ingat, buah gak selamanya masam. Gara-gara saat seleksi case study-nya mirip, mengantarkan dia pada Noona Club. Namun, hoki satu tahun Fuchsia sepertinya sudah terkuras habis, ternyata Neon-laki-laki yang pernah menolaknya satu tahun lalu itu-ikut group project yang sama dengannya. Tolong kasih tahu Fuchsia, ramuan apa yang bisa membuatnya berubah jadi batu dalam satu malam! Start: 1 Desember 2023 Finish: 15 Januari 2024