Story cover for SUNFLOWER by Shelfina_Khayla
SUNFLOWER
  • WpView
    Reads 1,305
  • WpVote
    Votes 376
  • WpPart
    Parts 21
  • WpView
    Reads 1,305
  • WpVote
    Votes 376
  • WpPart
    Parts 21
Complete, First published Mar 24, 2020
Cerita tentang cinta yang rumit membuat hancur semua angan dan mimpi seseorang. Dan sebenarnya cinta itu bukan sekedar kata yang bisa kita siratkan kepada seseorang. 

"Kelly lo tau ga persamaanya Sunflower sama lo?" ucap David dengan memakai hoodie biru navy.

"Kagak tau. Lagian ngapain lo samain." agak sinis dan terganggu.

"Gue kasih tau ya. kalo sunflower itu indah tapi belum banyak orang yang mengerti akan keindahannya. Setiap orang hampir semua memilih Rose daripada sunflower. Padahal sunflower itu cantik banget kayak lo. Dia itu bersih, cerah kayak hati lo. Walaupun masih ketutupan awan kalo ketemu gue wkwk. Bedain coba sama rose. Mawar itu cuman cantik bunganya aja. Tangkainya masih ada durinya. Ga kayak lo, lo itu cantik wajahnya juga hatinya. Ya udah gue pulang dulu." sambil tersenyum dan menyampirkan tasnya.

Started:1 Juni 2020
Ended:?

Copyright:Shelfina_khayla

*****

Happy reading buat kalian yang baca. Kalau tertarik langsung follow akunku aja ya^-^
All Rights Reserved
Sign up to add SUNFLOWER to your library and receive updates
or
#649tampan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Aspettare cover
Mencintaimu Dalam Diam     (On Going) cover
Daisy [COMPLETED] cover
ANTARA AKU & DIRINYA  cover
A Hard Love cover
Kilasan ✓ (SUDAH TERBIT) cover
VAGALDARA [TERBIT] cover
AKSA cover
DiaNda (END) cover
43 Bagian Cerita Vanys [END] cover

Aspettare

45 parts Complete

[[ SEDANG DI REVISI ]] [[ AKAN SEGERA DITERBITKAN OLEH NOVELINDO PUBLISHING ]] ✨✨✨ "Aku janji, aku akan menemuimu ketika keadaan setengah gelap di bumi, sesudah matahari terbenam ketika piringan matahari secara keseluruhan telah hilang dari cakrawala. Ketika pertemuan antara gelap dan terang terjadi. Ya, saat itu akan kembali dan menemuimu. Saat senja tiba." Kalimat yang selalu kuingat dengan jelas, diucapkan oleh teman masa kecilku sekaligus cinta pertamaku Rakka Sanjaya. Aku memang tidak pernah tahu kapan Rakka akan kembali, tapi satu-satunya opsi yang memang sengaja kupilih adalah aku akan tetap menunggu Rakka datang dan menemuiku seperti dulu lagi. Aku yakin, Rakka tak mungkin ingkar janji. Kalau orang-orang bertanya sampai kapan aku mau bertahan. Maka akan kujawab, sampai waktu yang tak ditentukan, dimana aku masih mampu bertahan dalam cinta sendirian yang penuh ketidakpastian. Tertanda, Keinarra Ilania