Masak-Masak Ambyar
  • Reads 95
  • Votes 15
  • Parts 2
  • Reads 95
  • Votes 15
  • Parts 2
Ongoing, First published Mar 28, 2020
Eitsss bukan sebuah cerita yang menyajikan tutorial memasak apalagi resep masakan.

Hanya sebuah cerita ringan tentang kompetisi memasak, tapi bukan juga masterchef.

Mereka menamai acara ini dengan nama, 'Masak-masak ambyar'

Panitia acara, membuat sebuah slogan yang sekilas terlihat tidak memotivasi, tapi setelah dibaca berulang kali dengan penafsiran tingkat tinggi....hmmm...sama saja. 

Ini dia slogannya, 'GAK BISA MASAK? USAHAKAN BISA, KALAU TETEP GAK BISA, DI BISA-BISAIN AJA.' 

Haha. Lucu. 

--------

Buatlah mata kalian kenyang membaca cerita mereka, jangan hanya dibaca. Tapi cecapi setiap rasa keakraban dan konflik yang bertaburan di setiap bagiannya.

Rasa manis keakraban atau bahkan cinta, rasa pedas sebuah konflik, rasakan semuanya. Oh iya, jangan lupakan kerenyahan humor yang seringkali muncul di tengah-tengah cerita. 

Selamat menikmati.
All Rights Reserved
Sign up to add Masak-Masak Ambyar to your library and receive updates
or
#149ambyar
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Our Story cover
help me please mommy | bp cover
Pengabdi Istri (The Series) cover
MAMI BERONDONG [BL] END OF BOOK cover
Three Fathers, One Mission cover
Sugar mommy (Sungjake) cover
ALESA|the beauty indigo  cover
Gimme More [Next] [Book 2] cover
Warning: Physical Distancing! [COMPLETED] cover
Bismillah, Ku Nikahi Bapakmu!  cover

Our Story

65 parts Ongoing

Kisah Jenlisa dari awal kenal sampai punya tiga bocah