My Sweet Husband
  • Reads 20
  • Votes 3
  • Parts 3
  • Reads 20
  • Votes 3
  • Parts 3
Ongoing, First published Mar 29, 2020
Setelah pulang dari pondok pesantren dan dipindahkan ke Sma negri terkenal yang berisi anak anak pejabat dan golongan artis papan atas.  Aisyah dikagetkan oleh sebuah kenyataan bahwa dirinya ternyata sudah memiliki suami sejak usia sembilan tahun, hanya berniat baik orang tuanya menyekolahkan jauh dirinya. Setelah usianya menginjak tujuh belas tahun Aisyah diserahkan kepada pihak laki-laki untuk menjadi istri yang sesungguhnya. 


kehidupannya berubah drastis ketika dirinya yang masih anak Sma yang telah memiliki suami. Setelah melihat suaminya ternyata mulutnya tak berhenti menganga dengan mata bulatnya tak berkedip. Suaminya sangat tampan dengan bola mata hitam pekat yang menyorot tajam. 


tak berhenti dari situ, ternyata suaminya merupakan most wanted bad boy yang sangat terkenal di seluruh sekolah negri. Aisyah tak berhenti untuk menyorot kagum tapi disamping itu rasa ketakutan selalu muncul setiap kali melihat suaminya yang memukul siswa sepantarannya. 





Aisyah hanya diam-diam tak ingin salah bertindak, ternyata suaminya tipe seorang posesive tak ingin miliknya diganggu. 

akankah Aisyah menyukai atau malah takut pada sosok rupawan yang menjadi suaminya?
All Rights Reserved
Sign up to add My Sweet Husband to your library and receive updates
or
#482aisyah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
My Uncle 18+  cover
GAVIN 21+ cover
Forbidden Love: KAISER cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Hyper cover
Obsession cover
Dark Love cover

Transmigrasi Seksi Bumil

53 parts Ongoing

Dania Rosewood, gadis manis tapi licik yang menyukai uang dan hobi menggoda pria tua hanya untuk candaan karena gabut harus meninggal dunia karena berusaha menggagalkan orang yang ingin memperkosanya dan dia bertransmigrasi ke tubuh seorang wanita yang bernama Selena De Lacharriere bahkan dirinya sedang hamil. Bukan hanya itu saja, Selena juga mempunyai suami yang sangat kaya raya bahkan memanjakannya dengan wajahnya yang dingin!! Apa yang harus Dania lakukan dengan status barunya? Apakah dirinya harus meluluhkan hati suami dinginnya? Atau kabur dan mulai hidup baru bersama anaknya, mungkin? DILARANG PLAGIAT!!!! Cerita ini murni dari imajinasi saya sendiri, jika ada kesamaan dalam alur atau nama tokoh itu hanya ketidaksengajaan. Cover dari pinterest... #1 Licik 05/1/25 #1 Cerita Pendek 10/1/25 #1 Reinkarnasi 13/1/25 #1 Dingin 17/1/25 #1 Hamil 19/1/25 #1 Manja 19/1/25 #2 Pregnant 19/1/25 #1 Keluarga 26/1/25 #1 Acak 26/1/25