#Rank 1 in Pilot (19 Juli 2021)
#Rank 4 in Romance (2 Agustus 2021)
#Rank 6 in Spiritual (2 Agustus 2021)
#Rank 6 in Sad (10 Agustus 2021)
#Rank 6 in Angst (10 Agustus 2021)
Bagaimana rasanya jika orangtuamu diam-diam menikahkan kamu saat umurmu masih bocah? Marah? Takut? Kecewa? Tentu saja! Itulah yang di alami Ola sekarang.
Lebih parah lagi, tiba-tiba saat umurnya 19 tahun, seorang pria berseragam pilot datang menjemputnya untuk tinggal bersama, ya, dia adalah pria kurang ajar yang menikahinya 7 tahun yang lalu! Astaga hidupnya benar-benar konyol.
Bagaimana bisa mendadak punya suami?
Bagaimana mungkin mendadak hidup berdua bersama pria asing?
------------
😊👐SEBAGIAN PART DIPRIVAT, FOLLOW SEBELUM MEMBACA⚠
~PHJ SERIES~
Rafa mecintai Kyelin-teman masa kecilnya. Demi gadis itu, Rafa rela menjadi apapun, asalkan dia bisa bersama Kyelin. Bahkan menjadi seorang Pilot. Padahal semua orang tahu, Rafa tidak pernah menyukai angkasa.
Namun sayang, seolah takdir mempermainkan. Di masa lalu, Rafa sudah terlanjur terikat dengan seorang perempuan yang jauh dari kata baik-baik. Janji itu tidak boleh dia langgar.
Mungkin ini lebih rumit, lebih menguras emosi. Namun demi Kyelin, Rafa akan membuktikan, bahwa mereka tidak bisa di pisahkan. Mungkinkah?
--------------
Kata pembaca tentang I'm With Rafa.
"Gilaaaaaaa baca part pertama aja pikirannya udah was-was."~RizkaMaulidya1
"Mau sesak, padahal baru baca chap pertama, nahan napas ini bacanya."~QrYuna
"Kerenn abisss, bikin kepo dan ngangenin."~Ayukinasih2801
"Pada awalnya aku merasa cerita ini bakal mudah ketebak. Tapi makin kesini makin susah ketebaknya wkwk. "~nurhidayahnah
"Pas baca blurb aja udah suka bangeet. Ola yang terlihat bar-bar, Rafa yang dingin, menjadi perpaduan yang sangat pas, pokoknya aku suka bangeeeeet, ada sedihnya, ada humornya, semakin membuat cerita ini sangat hidup."~Senjaiskaa
[Melodrama]
Dicintai dan mencintai tidak menjamin bahwa kita akan selalu bahagia. Terkadang cinta malah membawa kita pada jalan yang berkabut. Kita tidak bisa melihat keadaan dengan jelas mana yang baik dan mana yang buruk.
Reina, merasa hidupnya sudah sangat lengkap. Dirinya sedang berada di puncak karier. Kebahagiaannya kian lengkap saat dia menikah dengan lelaki yang sangat dicintainya. Rumah tangganya yang telah memasuki usia 1,5 tahun itu sangat baik-baik saja.
Hingga suatu ketika, Raffan, suaminya membawa kabut dalam jalan pernikahan mereka. Arumi, sahabatnya sekaligus wanita masa lalu Raffan hadir kembali di tengah-tengah mereka. Mampukah Reina menemukan cahaya untuk melewati jalanan yang berkabut itu? Ataukah dia akan mencari jalan lain?
"Maksud kamu apa mas?" Reina menatap Raffan untuk meminta penjelasan.
"Dia istriku, aku sudah menikahinya" ucap lelaki itu dengan tertunduk. Dia tidak mampu menatap wajah istrinya itu.
Reina tertawa sumbang "Menikah? Kamu bercanda kan mas? ini ga lucu tau" Reina berusaha menyangkal ucapan Raffan.
"Tidak Rein, memang benar apa yang dikatakan oleh sahabatmu, Arum memang istriku" jawaban Raffan sontak membuat Reina menarik kerah suaminya.
Air mata menerobos keluar tanpa permisi dari netra wanita itu "Kamu pasti bercanda kan Mas. Jawab aku! Kamu pasti bercanda! Ini bohong kan!" ucapnya disertai isakan.
Highest Rank (6 Maret 2021)🏅
#1 Menikah
#1 Menyakiti
#1 Tegar
#1 Cintakedua
#1 Mendua
#1 Wanitakedua
#1 Suami
#1 Madu
#1 Marriedstory
#1 Duacinta
#1 Wanitalain
#1 Pelakor
#1 Poligami
#1 Cintasendiri
#1 Istrikedua
Completed 16 Januari 2021.
🌼rereeonni, 2020.