17 parts Complete -----SPLASH-----
Pekerja keras, rajin, dan mudah bergaul.
Begitulah Malki menurut setiap orang. Namun tidak untuk Sacha. Semenjak kembalinya Sacha dari Korea dan menjadi manajer klub renang, Malki berubah menjadi laki-laki yang suka bolos latihan, juga ketus. Setiap bertemu dengan Sacha, Malki menghindar. Padahal Sacha cantik dan sangat ramah, paket lengkap, kalau menurut anak-anak lain di klub renang.
Apa yang membuat Malki berbeda?
copyright © 2015-2016 by just-anny
NOTE: Cerita ini di-private