My Glamour Wife (TAMAT)
  • Reads 417,720
  • Votes 21,451
  • Parts 54
  • Reads 417,720
  • Votes 21,451
  • Parts 54
Complete, First published Mar 30, 2020
Mature
⚠️⚠️ Warning!!!! Banyak adegan 18+, 21+

#Sequel Melt Her Heart

Alena Greene Milton, gadis yang terlahir dari keluarga kaya dan terbiasa hidup bergelimang harta. Segala hal tentangnya tidak pernah lepas dari kemewahan. Penampilannya yang glamour membuatnya tampak lebih tua dari usianya yang sebenarnya masih 18 tahun. Ia kerap kali bertingkah arogan dan berbicara ketus. Satu hal yang paling dibenci olehnya yaitu kesederhanaan.

Bryan Anthony Dominic, duda beranak satu yang berprofesi sebagai seorang dokter bedah di S&J Hospital. Dia merupakan pria yang sangat anti dengan kemewahan. Baginya sesuatu dinilai dari kualitas bukan harga ataupun seberapa terkenal merk-nya. Jika ada yang murah untuk apa membayar mahal? Pria berusia 32 tahun itu hidup dalam kesederhanaan meskipun penghasilannya terbilang cukup besar.

Pertemuan pertama Alena dengan Bryan meninggalkan kesan buruk di antara keduanya. Alena menilai Bryan sebagai pria pelit dan tidak bisa memanjakan kekasihnya. 

Hingga pertemuan tak terduga kembali terjadi untuk kedua kalinya. Bryan masih mengingat jelas wajah sombong Alena. Pria itu menunjukkan ketidaksukaannya dan mengatai Alena sebagai gadis manja yang bisanya hanya menghabiskan harta orangtuanya untuk berfoya-foya. 

Belum lagi putri Bryan, Davina Gildea Dominic yang berusia 9 tahun juga turut memusuhi dirinya. Namun setelah beberapa kali bertemu, Alena menyadari jika hubungan ayah dan anak itu tidak akrab. 

Alena bertekad ingin memperbaiki hubungan keduanya yang tanpa disadarinya justru membuatnya semakin ingin memasuki kehidupan ayah dan anak itu lebih dalam lagi.

"Hei anak kecil, sedang apa di sini? Kau tersesat? Ke mana ibumu?"

"Ibuku sudah meninggal."

"Maaf."

"Jangan memandangku seperti itu! Meskipun ibuku tidak ada, aku tidak akan memanggilmu Mommy seperti di novel-novel itu."

***********

Highest Rank

#3 romancestory (22/12/2020)
#5 populer (08/11/2020)
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add My Glamour Wife (TAMAT) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
I'm not an Angel by RennySande
13 parts Ongoing
WARNING! : Adult Content 21++ "Aku akan menolongmu, tapi dengan satu syarat," ucap pria berseragam snelli itu. Angie duduk dihadapan Leo dengan perasaan hancur dan putus asa. "Apapun persyaratannya akan aku lakukan, tapi aku mohon tolonglah kakakku." "Baik, tapi sebagai gantinya aku mau kamu menyerahkan seluruh hidupmu padaku! Intinya aku akan menikahimu!" "Me-menikah?" "Ya, menikahlah denganku. Aku menginginkanmu menjadi istriku." Angie benar-benar bingung, apa yang sebenarnya diharapkan Leo dari gadis 18 tahun sepertinya hingga dia ingin menjadikannya sebagai seorang istri? "Umurku masih 18 tahun, apa Kakak tidak salah mau menikahi anak kecil sepertiku?" Leo tertawa. Angie terpesona melihat Leo yang tertawa seperti itu. Pria itu terlihat tampan. "Anak kecil, apa kamu bergurau?" ujar Leo. "Aku rasa umur segitu sudah cukup untuk bisa menikah dan punya anak. Anak kecil tidak ada yang bisa hamil, dan berhubungan layaknya suami istri," ucapan Leo membuat Angie merona malu. "Atau kamu lebih memilih menjadi wanita jalang ketimbang menikah dan menjadi istriku?" Tatapnya tajam. DEG! Leo mendekat dan dengan perlahan menyentuh sebelah pipi Angie. "Sesuatu yang wajar jika seorang pria menginginkan hal intim dari seorang wanita, aku tidak bisa mengatakan kalau aku tidak tertarik padamu, karena sejak awal kamu sudah menarik perhatianku." Anggi tak bisa berkata-kata, sentuhan jemari Leo terasa panas. "Aku menginginkan kamu sejak pertama kali melihatmu," ujar Leo sambil mengusap lembut bibir Angie dengan ibu jemarinya. "Kamu hanya tinggal pilih, mau menjadi istriku atau kita bisa berhubungan layaknya suami istri tanpa harus ada status?" ◇◇◇◇◇ Coppyright2020 By : Renny Sande Genre : Novel Dewasa Romantis 21++ Status : On Going. Jadwal Update : Ditunggu yg sabar wkwk :3 Rank/Peringkat Terbaik Berdasarkan Genre : #1 in Leo #2 in Angel #9 in Romansa #20 in Cinta #42 in Roman #44 in Chicklit #63 in Dewasa #86 in Fiksiumum #109 in Getaran #118 in Acak
You may also like
Slide 1 of 10
DENDAM cover
My Hot, Cold, Jerk, Billionaire, Badboy CEO ♧ cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Imperfect Marriage  cover
The little Alita (Menuju ending) cover
I'm not an Angel cover
Sexy Matchmaking  cover
Bukan Istri Bayaran [Tamat] cover
MATE cover
By Your Side [End] cover

DENDAM

63 parts Complete

Bagi teman-teman yang baru baca, silahkan mampir di well pribadiku ya. Aku buat begini supaya nggak pada salah paham. Di well pribadiku ada dua akun wattpad milikku. Yang pertama akun AgusSilva885 nggak bisa kebuka karena aku lupa kata sandi. Jadi, aku buat yang baru dengan akun kedua ini atau yang sekarang ini bernama akun NoviaRamadhon. Jadi, buat teman-teman yang bilang akun AgusSilva885 itu plagiat kalian salah. Itu masih akun wattpad pertamaku. Alasannya karena aku lupa sandinya. Jadi aku harap sampai disini kalian paham ya. Bagi yang mau baca silahkan buat follow akun ini dulu ya. Terima kasih. ******* Haris Putra Setiawan seorang pria arogan yang berumur 27 tahun. Dendam di masalalu membuat tekad Haris semakin membara untuk menghancurkan keluarga Imbron. Namun, ia malah bertemu dan menikah dengan Tiara anak dari seorang Imbron yang menjadi musuh utamanya. Tiara adalah seorang gadis berusia 17 tahun harus terpaksa menikah diusianya yang terbilang cukup muda, namun karena keegoisan Sang Ibu, mengharuskannya menikahi Haris. Lalu bagaimanakah dengan balas dendam yang sudah mendarah daging sejak dulu? Mampukah Tiara merubah sifat Haris dan membuat Haris jatuh cinta padanya? Penasaran dengan ceritanya? Kuy, ikuti cerita author ya. Jangan lupa juga follow akun wattpad author. Insyaallah author follback kembali.