CANTIKA [SUDAH TERBIT]
  • Reads 38,753
  • Votes 2,432
  • Parts 32
  • Reads 38,753
  • Votes 2,432
  • Parts 32
Complete, First published Mar 31, 2020
Mature
Sudah Terbit 

18+

Cantika Almeira Narendra.

Kesal dan kecewa menggulung menjadi satu, saat Cantika mengetahui betapa berengsek kelakuan kekasihnya. Lelaki yang ia pikir akan menjadi teman hidupnya kelak justru mengkhianatinya.

Rutinitasnya yang semula menyenangkan, kini terasa berat dan melelahkan. Belum lagi masalah yang ia buat sendiri.


R. Anjar Banyu Pamungkas.

Lelaki ini tidak menduga jika pertemuannya dengan Cantika akan membuatnya jatuh cinta kembali. Sejak saat itu ia bertekad untuk memperjuangkan cintanya. 

Hingga masalah menghampiri dan ia berniat untuk bertanggung jawab. Namun, Cantika menolak dengan alasan yang tidak masuk akal.


31 Mei 2020 ©️ DebbyHidayati

Cover by me (Edit Pakai Aplikasi Canva dan PicsArt)
All Rights Reserved
Sign up to add CANTIKA [SUDAH TERBIT] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ROYAL CONGLOMERATE || YANG JUNGWON cover
Adelia cover
NAURA cover
Rara  cover
GAVIN 21+ cover
Sejarah Mantan cover
Wanita Pemikat cover
Hyper cover
1 TO 9 cover
Kamar 1001 cover

ROYAL CONGLOMERATE || YANG JUNGWON

18 parts Complete

[ROMANCE/SLIGHT ANGST] - MARRIAGE LIFE . Menjadi konglomerat sekaligus bangsawan mungkin terdengar sangat menakjubkan. Tapi kehidupan tak semudah itu. Yang Jungwon dan Lee Aeri akan menunjukkan kenyataan pahit yang harus mereka lalui sebagai penyandang dua status sosial tersebut. Start : 18/08/21 Ended : 30/10/22 Editing on process [June 2024 ]