SURRENDER
  • Reads 905
  • Votes 22
  • Parts 6
  • Reads 905
  • Votes 22
  • Parts 6
Complete, First published Mar 31, 2020
Menarik pelatuk pistolmu & meledakkan musuh yang tak berpikir dua kali untuk menyakitimu tak semudah seperti apa yang selama ini kau bayangkan, pun saat kau menancapkan Katana yang dengan mudahnya membelah benda apapun seolah tiada arti, saat tujuan utama senjata senjata itu pada akhirnya hanya untuk menghentikan sang musuh yang sebelumnya adalah orang-orang terkasihmu, mereka yang pernah memiliki kenangan indah bersamamu, juga mereka yang pernah berbagi tawa denganmu



Ada kalanya kau tak sanggup melakukan apa yang seharusnya kau lakukan, karena memori indah dengan mereka terlintas jelas saat kau memandang wajah mereka, wajah yang dulu ceria & bahagia, namun sekarang hanya menampakkan ekspresi lapar & sama sekali berbeda dari mereka yang dulu pernah kau kenal

Disaat dunia pada akhirnya mengalami pembantaian massal, hukum rimba yang akan berbicara

Dimana para kaum lemah akan gugur, dan yang kuat yang bertahan sampai akhir








Menceritakan awal mula berubahnya kehidupan di dunia karena pandemi & wabah dari virus tak dikenal


WARNING
Cerita ini mengandung unsur LGBT
Silahkan tinggalkan & abaikan jika kalian termasuk dalam golongan anti LGBT
All Rights Reserved
Sign up to add SURRENDER to your library and receive updates
or
#107wabah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
a HOPE ( TAMAT ) cover
Menjadi Permaisuri Yang Ingin Bercerai (END)  cover
A VILLAIN'S SECRET  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Dreamers |Selesai| cover
JADI COWO cover
RUBY ANDROMEDA  cover
What If We? cover
TOPING BUMI cover
Jatuh Cinta Bersama Selamanya cover

a HOPE ( TAMAT )

17 parts Complete

Reupload story, original writer by @iamalone89 Februari 2012 ************ "Namanya takdir itu tidak bisa berubah. Kita tidak mungkin bisa melawan takdir sekuat apapun kita mencoba. Kita tidak mungkin membohongi perasaan yang kita miliki tapi terkadang pada akhirnya Tuhanlah yang menentukan bagaimana akhir dari kisahnya."