Pak Guru! Jadilah Imamku!
  • Reads 74,558
  • Votes 858
  • Parts 3
  • Reads 74,558
  • Votes 858
  • Parts 3
Complete, First published Apr 01, 2020
Alya Kinana Razeta,
Biasa dipanggil Kinan, cewek berandalan di sekolahnya. la selalu membangkang, tak pernah menurut. Namun, begitu seorang guru baru yang tampan, baik, dan faham agama, hadir di sekolah itu, hidupnya jadi terarah dan punya tujuan. 
Apalagi tujuannya kalau bukan jadi istrinya pak Azam? gurunya! dan itu akan terwujud! pasti terwujud! 

-------------------------

"pak Azam! bapak tau tidak bedanya bapak dengan Christopher Columbus?" tanya Kinan pada gurunya yg sedang mengajar di depan kelas. Azam mengerutkan kening, berpikir. 

"tentu saja dia sudah meninggal, dan saya masih hidup" jawaban Azam disambut tawa seluruh kelas. Kinan merengut. 

"bukan pak!" teriak Kinan! 
"Columbus adalah orang pertama yg berlabuh di Amerika! dan bapak adalah orang pertama yg berlabuh di hati saya!"
Seluruh kelas gaduh, Azam tercengang di depan sana. Kinan? tentu saja tertawa bangga!
All Rights Reserved
Sign up to add Pak Guru! Jadilah Imamku! to your library and receive updates
or
#63siswi
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
 ARGALA cover
Istri Ustadz cover
Sahabat Sampai Menikah  ( Tamat ) cover
ALFA  cover
VIENNO LAKARSYA cover
Lauhul Mahfudz  cover
Imam Yang Ku Harapkan cover
Syakila cover
MAHESA cover
dosenku suamiku cover

ARGALA

66 parts Ongoing

Revisi (Segera terbit) Argala yang di jebak oleh musuhnya. Di sebuah bar ia di datangi oleh seorang pelayan yang membawakan sebuah minuman, di keadaan yang tak sadarkan diri ia langsung meminumnya tanpa waspada. Hingga keesokan harinya ia telah sadar bahwa ia telah merenggut masa depan seseorang. Aleta yang menunggu bus malam di Sebuah halte. hingga seseorang berpakaian hitam datang dan dari belakang mereka langsung membungkam mulutnya membuat Aleta tak sadarkan diri. Dan keesokkan harinya Aleta terbangun disebuah kamar dengan laki-laki yang tak ia kenal. Apa yang sebenarnya terjadi? Apakah ini sebuah takdir? ______________________________ "Walaupun kejadian di hotel ga terjadi, kalo lo ditakdirkan buat gue, lo tetep milik gue"_Argala Gabriel Narendra 🌼DIWAJIBKAN FOLLOW SEBELUM BACA🌼 [CERITA MURNI HALUAN SENDIRI JADI TOLONG JANGAN ADA NIATAN UNTUK MENJIPLAK KARYA ORANG❗] start: 29/12/22 end :- ©Thsaa__