Istri Muda
  • Reads 26,412
  • Votes 1,341
  • Parts 42
  • Reads 26,412
  • Votes 1,341
  • Parts 42
Complete, First published Apr 02, 2020
Siapapun tak tahu bagaimana putaran takdir berlaku untuk kisah ini. 
Tak tahu pula apakah takdir menjadi pemersatu atau justru pemisah untuk kisah ini. 
Jikapun nanti pada akhirnya takdir mengisahkan untuk saling melupa pada akhirnya. 
Setidaknya tidak ada yang perlu disesali, sebab kisah ini memiliki rasa dan cintanya sendiri. 

Caera Barsha Davidya Maheswara 
Aai sama Baba udah gila kali ya, mau jodohin aku sama Om-om? Gimana kalau Om-omnya itu mesum? Ya Tuhan. Katanya ini sebagai balas budi? Balas budi apa? Kalau dia orang baik mah udah dari dulu nikah, ya ini perjaka tua!

Zeeshan Kamayel Auriga 
Demi Tuhan aku hanya ingin membantu, aku tidak meminta balasan apapun. Sementara aku tidak ingin membuat dia takut, dia masih belia. Siapapun tolong dengarkan aku, karena aku hanya ingin sendiri sekarang.



Ini bukan cerita tentang jatuh cinta dan roman picisan lainnya, namun ini cerita tentang dua orang yang sebelumnya pernah bertemu dalam situasi yang berbeda kemudian terpisah untuk waktu yang lama. Beberapa saat kemudian mereka disatukan oleh takdir untuk menjadi sepasang suami istri. Cerita tentang mempertahankan komitmen pernikahan di tengah bayang-bayang buruk kehilangan orang-orang yang mereka cintai dan rentangan usia yang cukup jauh. 


©Copyright_2020
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Istri Muda to your library and receive updates
or
#288kehidupan
Content Guidelines
You may also like
I Became The Devil's Wife   by nursida122004
78 parts Complete
"Aku benar-benar akan membunuhmu jika kau berani mengajukan perceraian lagi. Kita akan mati bersama dan akan kekal di neraka bersama," bisik Lucifer sembari menyeringai. * * * Charlotte menggunakan kekuatan sucinya untuk kembali ke masa lalu. Di masa lalu Charlotte dikhianati oleh adik perempuannya sendiri, ia bahkan dihukum mati oleh Xavier yang merupakan suaminya sendiri. Charlotte tidak akan menyia-nyiakan kehidupannya yang kedua ini, ia tidak akan mencintai suaminya dengan tulus. Kali ini ia akan menjadikan seorang iblis Lucifer sebagai alatnya untuk balas dendam. Lucifer merupakan iblis neraka yang menyamar menjadi seorang Grand Duke, tetapi identitasnya ternyata diketahui oleh Charlotte. Demi bisa balas dendam, Charlotte mulai menjalin kontrak dengan Lucifer. Iblis itu siap mengabulkan semua permintaan Charlotte, tetapi ada satu syaratnya yaitu Charlotte harus merelakan tubuhnya untuk dinikmati oleh Lucifer. * * * NOTE author: Aku sarankan tetap baca cerita ini selagi on going karena kalau cerita ini sudah versi lengkap, besar kemungkinan bakal aku hapus sebagian partnya dari wattpad kemudian hanya tersedia dalam bentuk pdf lengkap yang harus dibeli melalui WhatsApp. * * * (BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!) Rank🎖️ #1🥇 Fantasy dari 64,8 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1🥇 Kingdom dari 8,3 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Lucifer dari 617 cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Obsesi dari 7,53 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇 Devil dari 3,72 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇Dark Romance dari 4,74 Rb cerita (28
You may also like
Slide 1 of 10
Mas Abimanyu cover
Hantu Tampan Nakal cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
I Became The Devil's Wife   cover
Om Tama (END) cover
Dosenku Gebetanku cover
Pernikahan Salah Server cover
Iloveyou My Boos                              cover
Dikejar Cinta Dokter (Hiatus Sementara) cover
SEVEN SHOTS cover

Mas Abimanyu

43 parts Ongoing

Menikah? Di umur gue yang baru aja 17 tahun seminggu yang lalu. Gila... Gila... Gila... Bayangin aja, seminggu yang lalu gue baru aja Sweet Seventeen. Dan gue malah terjebak dalam sebuah pernikahan. Terikat oleh sebuah kalimat Akad yang Sah dimata Allah SWT dan Agama. O M G Kurang gila apalagi coba hidup gue? Mana tuh cowok tua banget. Umur gue ama dia aja beda 10 tahun coiii... gue brojol dia udah SMA woi... Boro-boro Nikah sama Ngurusin suami, sakit aja gue masih netek sama emak gue... DON'T COPY THIS STORY!!!. DALAM BENTUK APAPUN. SEJELEK-JELEKNYA CERITA INI MERUPAKAN HASIL JERIH PAYAH SAYA. SO,SALING MENGHORMATI. Kalian baca saya berkarya. Jangan lupa follow yaaa :)❤. Karena Part-part Tertentu akan Author Private mengingat banyaknya Dedek-dedek gemes yang bertebaran di dunia orance ini... hehe... canda sayang... Jangan lupa lupa Follow ya guyss... 💖.