Linger [Tamat]
  • Reads 7,719
  • Votes 188
  • Parts 16
  • Reads 7,719
  • Votes 188
  • Parts 16
Ongoing, First published Apr 02, 2020
Mature
(Pindah ke Karyakarsa: www.karyakarsa.com/irmarosewrites)

"Semua itu berawal dari sebuah pertemuan yang membingungkan. Dia, wanita misterius - sang enigma, perlahan seiring waktu membuat duniaku jungkir balik.
Bersamanya kualami sesuatu yang disebut 'pertama kali'. Pertama kalinya jatuh cinta, pertama kalinya merasa begitu hidup, pertama kalinya jantung ini berdetak, pertama kalinya bercinta, dan pertama kalinya... Aku patah hati di hidupku." 
- JK -

***


Malam menyelimuti hari, sementara hujan deras mengguyur bumi. 
Ada satu pria gundah berparas tampan dan super hot ini merasa bingung dengan perasaannya yang tak tentu arah. 

Jasper Kim - J.K begitulah pria ini biasa dipanggil. 

Di tengah perjalanan menuju pulang, ia mendapati sesuatu yang tak pernah terduga; seorang wanita yang tak terencana menggugah jiwa dan dunianya yang suram. 

Who is this woman?




📌 Desain Cover by me @irmarosewrites

⛔Warning: jangan meniru keseluruhan atau sebagian dari cerita ini. Plagiarisme adalah tindakan kejahatan literasi.
All Rights Reserved
Sign up to add Linger [Tamat] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Obsession cover
Dark Love cover
Hyper cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Forbidden Love: KAISER cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover

Obsession

23 parts Ongoing

Setelah satu tahun bertahan di pernikahan itu, Sabrina pada akhirnya memilih kabur ketika kebenaran tentang suaminya terungkap. Sabrina ingin memulai kehidupan yang jauh berbeda dari kehidupannya yang sebelumnya. Gadis itu yakin bahwa suaminya, Detra tidak akan mencarinya karena pria itu tidak pernah mencintainya. Namun, siapa sangka hari itu mereka bertemu lagi. "Bukankah kamu pantas untuk diikat selamanya di ranjang kita karena berusaha kabur dari suami kamu, Sabrina?" Detra datang dengan penampilan yang jauh berbeda dari ingatan terakhirnya. ***