Story cover for ABIAN by Ykheed_72
ABIAN
  • WpView
    LECTURAS 28,179
  • WpVote
    Votos 3,972
  • WpPart
    Partes 13
  • WpView
    LECTURAS 28,179
  • WpVote
    Votos 3,972
  • WpPart
    Partes 13
Concluida, Has publicado abr 03, 2020
[ FOLLOW SEBELUM MEMBACA ]


____________________


Abian bahagia saat Dayra tersenyum padanya.
Abian bahagia saat Dayra menurut padanya.
Abian bahagia saat Dayra tidak mementingkan egonya.

Semuanya sesimple itu bukan?


Blurb :


"Ka, yang jadi istri kakak itu sebenernya siapa sih?" 

Linang air mata yang tadinya hanya menggenang dinetra Dayra kini langsung jatuh begitu saja saat ia mengedipkan mata.

"Ra jangan egois, dia lagi butuh gue," Abian menatap Dayra dengan tatapan sendu.

Dayra tersenyum manis diiringi oleh deraian air mata yang jatuh begitu saja tanpa bisa ia cegah. "Cukup ka, aku capek. "

"Ra, please..."

"Aku atau dia?

"Lo sama Bella bukan pilihan ra, please ra gue mohon."

"Sekali lagi aku tanya, kamu pilih aku atau dia?" 

Bolehkah kali ini aku egois? Kumohon kali ini saja, lirihnya kemudian.


_____________________


dahlah gausah lama lama langsung baca ae ya gaes :)
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir ABIAN a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#238wattpadromanceid
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
Bianglala de drawandira75
31 partes Concluida
Bianglala adalah gejala optik dan meteorologi berupa cahaya beraneka warna saling sejajar yang tampak di langit. Terbentuk karena adanya pembiasan sinar matahari yang dibelokkan bukan hadirnya bidadari dari kayangan yang turun ke bumi untuk mandi di sungai. Datang memberi kesan pergi menyimpan luka. 🌈🌈🌈 "Rey" "Iya key" "Ngapain lo ajak gue kesini?" "Hmmm.. supaya bisa liat pelangi" "Pelangi??" "He'em" "Dimana?" "Tuh disana" "Mana?? Nggak ada" "Nih pelanginyaa" telunjuk Rey mengarah ke pipi Key. 🌈🌈🌈 "Kenapa yan?" "Kenapa apa?" "Kenapa masih disini?" "Kenapa yan?" "Kenapa apanya sih?" "Kenapa diam?" "Belom punya jawaban yang pas" "Pelangi nya indah ya yan" "Jangan jadi pelangi ya key" "Berarti jangan jadi kamu? Indah, memudar, lalu hilang. Terus datang lagi tanpa jawaban" "Kenapa nggak dari dulu?" Tanya Ian menatap ke mata Key. "Memastikan hati nggak ada salahnya kan. Kenapa langsung ambil keputusan? Nggak bisa nunggu?" "Aku tau jawabannya sekarang" "Simpan aja yan" "Ku pastikan besok aku sudah sendiri" balas Ian sekali lagi. "Pastikan saja rasamu jika kau ingin berpisah. Aku hanya tak mau melihatmu berputus asa. Karena sudah tak bersamanya dan akupun nantinya berbeda" 🌈🌈🌈 Di pertengahan chap memberi kesan ledakan kebaperan yang akan siap menyerang kapanpun. Jadi siapkan mental, fisik, jiwa raga kalian•,• 😍Happy reading gaes👋🏻 Semoga banyak yang suka sama story yang aku tulis😸 jangan lupa share, vote and comment kalian berarti untuk author, story Ian, Key dan Rey. #SebagianRealStory💭 #Start September 2019 ©®DiayuWandira75 ~ Bianglala ~ Ig: drawandira_ Salam manis untuk para readers, dari dira😄
Lisa [Sudah Terbit dalam Bentuk E-Book]  de ApsariAlya
49 partes Concluida
•Story 2 of Erlangga• Sequel "About Love" ---------- Fiki to Lisa : "Lisa buruan bangun nanti kesiangan dapet hukuman kita." "Makannya di habisin biar badan lo nggak kaya tusuk gigi yang dikasih nyawa." "Pr nya dikerjain biar pinter." "Itu es krim nya belopotan goblok." Lisa to Fiki : "Eh Fik! Liat deh ganteng banget nggak sih?" "Traktir dong?!" "Lo itu kek ulet bulu, so unch unch gimana gitu." "Lisa sayang Fiki!" "Fiki ganteng, tapi masih gantengan dia." -------------- "Andai lo tau seberapa besar rasa yang udah gue kasih ke elo, dan andai lo tau kalo gue itu cemburu kalo liat lo lebih deket sama yang lain dari pada sama gue, gue itu suka bahkan cinta sama lo." •Fiki• "Andai gue bisa minjem mesin waktunya Doraemon gue bakal balik ke masa dimana gue bingung harus milih elo apa dia, dan kalo tau bakal kaya gini endingnya. Gue bakal milih elo, elo yang selama ini gue cari, cuma elo, bukan dia atau yang lainnya." •Lisa• . . . . . . . . . . Kisah dimana dua orang yang menjalin persahabatan dari mereka masih kecil hingga salah satu diantaranya menyimpan rasa cinta yang begitu besar. Namun siapa sangka jika gadis yang dicintainya lebih memilih mencintai lelaki lain? Ia tak bisa memaksa, meskipun harus bersandiwara, setidaknya dia ingin membuat gadisnya bahagia meski bukan bersamanya. Sebagian part dari cerita ini terinspirasi dari kisah nyata temen author sendiri. Kisah dua orang yang author padukan dalam satu kepribadian salah satu tokoh cerita yang pastinya sudah atas persetujuan dari pihak yang bersangkutan. . . . . . Cerita ini belum pernah direvisi, kesalahan dalam penggunaan tanda baca, kalimat, kata dan yang lainnya masih banyak ditemukan. EYD masih kacau. Jika ada waktu bakal ku revisi. Al harap kemakluman dari readers sekalian😇. Penasaran sama kisahnya? Langsung baca yukk! Dijamin seru lahh😗❤ Vote komen jangan lupa yess😚 DON'T COPY MY STORY!!! ©Original story by : ApsariAlya Start : 11 Maret 2019 End : 6 Mei 2019
Quizás también te guste
Slide 1 of 8
New TOY~jr.  cover
My Posesif Brother cover
Bianglala cover
My possesive boyfriend cover
Lisa [Sudah Terbit dalam Bentuk E-Book]  cover
HILANG [Segera Terbit] cover
Amour (COMPLETE) cover
Evando&Seraphine [END] cover

New TOY~jr.

37 partes Concluida

[sejak 3 mei 2018 13.17 WIB] NB:KLIMAKS ADA DI TENGAH DAN AKHIR CERITA. JANGAN NINGGAL PAS DIAWAL YA YOROBUN (:( ""Sadar deh, lo cuma toy Vernon, ya mungkin dia sudah mendapat apa yang diinginkan dan merasa bosan denganmu"ucap Wilda dengan smirknya kepada Sofia "Apa!!!apa yang dia omongin bener? Iya? "ucap Sofia tidak bisa membendung air mata Vernon hanya bisa menunduk "Aku gak tau lagi Ver, jalan pikir lo kemana" ~~~~~~~ "Aku? Egois?" "Lo yang egois! Lo yang selama ini nyakitin gue! " "Oh, gue tau apa lo selama ini cuma jadiin gue pelarian doang? IYA?" "kamu itu kenapa sih? Kamu mabok ya? " "Udah! Gue capek. Kita udahan aja ya" -masih banyak typo