Hate You But Miss You
  • Reads 25,478
  • Votes 244
  • Parts 9
  • Reads 25,478
  • Votes 244
  • Parts 9
Ongoing, First published Apr 04, 2020
Freya Anindita pramudya cantik kesayangan sang Mama. Senang jalan-jalan dan enggak bisa diam. Ada saja hal yang membuatnya enggak bisa diam. Cewek ceria yang disayang nenek-nenek di kompleks rumahnya. Malah banyak juga ibu-ibu yang pingin jadiin dia mantu.

Tapi Freya masih enggan mikirin nikah. Boro-boro nikah bangun pagi dan dandan saja kalau Mamanya enggak teriak kayak tarzan enggak bakalan bangun. Kebo banget kata kakak laki-lakinya. Tapi saat jadi Chef bangun pagi jadi prioritas utama, mengejar uang katanya.

Freya sang chef kesayangan Papa, yang akan teriak teriak kalau Papa mulai enggak atur pola makan.

Kisahnya bagai masakan yang butuh garam. Bertemu si Adrian Cakra Danendra anak teman papanya. Dokter muda yang irit bicara.

Gimana mereka bisa bersatu menjadi pasangan hangat. Usia saja terpaut Tiga tahun dan freya lebih tua.
All Rights Reserved
Sign up to add Hate You But Miss You to your library and receive updates
or
#81chef
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Hyper cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Trapped With My Brother Friend cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Dark Love cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

36 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)