Story cover for Lights by Kiminoky386
Lights
  • WpView
    Reads 197
  • WpVote
    Votes 49
  • WpPart
    Parts 14
  • WpView
    Reads 197
  • WpVote
    Votes 49
  • WpPart
    Parts 14
Ongoing, First published Apr 04, 2020
Yoran Mexmie adalah seorang gadis yang cantik dan manis seperti gadis-gadis pada umum nya. Namun di balik wajah nya yang cantik gadis ini menyimpan banyak luka dari masa lalu yang selalu menghantui nya. Di umur yang masih sangat belia dia sudah harus kehilangan seorang wanita yang sangat berarti dalam hidupnya.

Yora tumbuh dewasa tanpa kasih sayang dari orang tuanya. Setelah kepergian sang ibu, ayah Yora sudah tidak perduli lagi dengen Yora dan meninggalkan Yora di panti asuhan hingga ia tumbuh dewasa. Yora tumbuh menjadi gadis yang sangat  cantik meskipun begitu banyak orang yang tak menyukainya karena penampilannya yang urak-urakan seperti preman pasar.Hingga pada suatu hari Yora di adopsi oleh keluarga Louise.
All Rights Reserved
Sign up to add Lights to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
My CEO • Kang Taehyun  by arneiyzzz
66 parts Complete
[COMPLETED] (A Fantastic Cover By : @alcoholnight) Di usia 17-nya, Han Yora harus melepaskan segala cita-cita dan kegembiraan masa mudanya di kala takdir memaksanya tunduk. Pasrah adalah satu-satunya hal yang bisa Yora lakukan sewaktu ayahnya meninggalkan dunia ini, dengan menyisakan utang. Ibunya? Yora tak tahu, wanita itu pergi pasca bercerai dengan ayahnya. Hidup sebatang kara tanpa orangtua dan harus berhadapan dengan lintah darat-- Hwang Hyunjin. Yora hanya bisa menanggung kemelaratan di punggungnya sembari menunggu roda hidupnya berputar ke atas. Menjejaknya nama Kang Taehyun yang merupakan CEO di kantor tempat Yora bekerja menjadi pensil warna di atas kertas putih hidup Yora. Eksistensi dari pria yang cukup dingin-- pada awalnya-- itu, nyatanya menghadirkan rasa hangat di hidup Yora, beriringan dengan segala kisah indah yang terakit bersamanya. Namun, takdir menunjukkan sebetapa dengkinya ia pada Yora dengan munculnya berjuta masalah. Serta terungkapnya rahasia yang tak pernah ia bayangkan atau harapkan untuk terjadi. Han Yora, bukan hanya mengarungi cerita romansa dengan Taehyun berlatarkan hidup yang saling tumpang-tindih dengannya. Namun konflik yang dibuat oleh tangan takdir di dalam sempitnya dunia. Akankah, semuanya berakhir bahagia? Pemberitahuan: - FF ini hanya khayalan semata yang bertujuan menghibur bukan untuk mengejek/merendahkan/menjodoh-jodohkan tokoh dalam cerita ini. - Bahasa semi-baku - Maaf bila cerita absurd dan tidak jelas, terdapat banyak typo, dan kekurangan lainnya. Penulis masih awam dan kurang tahu tentang dunia K-pop. Ini first story author.
VALMORA by TheStoryNunu
57 parts Ongoing
Calanthe Aurora Dua, seorang gadis berusia 17 tahun dengan wajah manis dan paras cantik, hidup bahagia bersama ibunya di sebuah kota kecil yang indah. Ia adalah siswi berprestasi di sekolah barunya, selalu mendapatkan nilai tinggi dan aktif dalam berbagai kegiatan ekstrakurikuler. Selain itu, Aurora dikenal sebagai sosok yang baik hati, selalu membantu teman-temannya dan orang-orang di sekitarnya. Namun, kehidupannya berubah drastis setelah kepergian sang ibu. Aurora harus menghadapi kesulitan keuangan, konflik dengan keluarga yang tidak menginginkannya, serta tekanan emosional yang membuatnya merasa sedih, takut, dan kesepian. Di tengah kesulitannya, ia bertemu dengan Maximilian Beckett Lancaster, seorang pria yang keras kepala dan memiliki reputasi sebagai playboy di sekolah. Pada awalnya, Maxx menganggap Aurora sebagai gadis baik-baik yang membosankan, hanya peduli dengan sekolah dan tidak memiliki daya tarik. Namun, seiring berjalannya waktu dan beberapa pertemuan yang tidak terduga, Maxx mulai menyadari bahwa Aurora berbeda dari yang ia bayangkan. Aurora bukan hanya gadis yang baik, tetapi juga kuat, pantang menyerah, dan selalu berusaha meskipun hidupnya penuh tantangan. Awalnya, Maxx hanya sekadar penasaran. Namun, tanpa disadari, perasaannya terhadap Aurora mulai tumbuh. Di sisi lain, Aurora yang sudah terlalu sering disakiti merasa sulit untuk kembali mempercayai seseorang, terlebih lagi seseorang seperti Maxx yang memiliki reputasi buruk dalam hubungan. Akankah Aurora mampu membuka hatinya untuk Maxx? Dan bisakah Maxx membuktikan bahwa dirinya benar-benar tulus, serta membantu Aurora menemukan kebahagiaan yang telah lama hilang?
You may also like
Slide 1 of 10
My Childish Wife [TAMAT] cover
My CEO • Kang Taehyun  cover
Zelian cover
Suck It and See (Complete) cover
Pasangan Lesbian cover
Sebatas Angan Senja cover
VALMORA cover
hard to love (end) cover
I am Not yours! cover
Langkah ke-17 cover

My Childish Wife [TAMAT]

86 parts Complete Mature

Highest Rank #1 In Chicklit Highest Rank #4 In Roman Highest Rank #2 In Acak Highest Rank #6 In Spiritual Zhorif Seinza Wira Atmadja adalah seorang pria tampan yang taat agama. Usianya hampir menginjak 29 tahun, tetapi masih melajang karena terlalu sibuk bekerja sebagai seorang dokter spesialis bedah anak di sebuah rumah sakit ternama. Zhorif sangat mencintai dan menghargai keluarganya. Baginya, keluarga memiliki kedudukan penting tepat di bawah sang Pencipta. Ia rela melakukan segala hal yang dapat membuat orang tuanya bahagia, meskipun itu berarti, Zhorif harus memasrahkan status lajangnya untuk menerima suatu perjodohan yang mengharuskannya menikah dengan orang asing. Naiva Zharania adalah nama perempuan yang telah dijodohkan dengan Zhorif. Pada kenyataannya, Zhara bukanlah seorang wanita anggun dan bijaksana, melainkan hanya seorang gadis berusia 17 tahun yang dikaruniai otak sederhana dan masih menjalani tahap pubertas. *** [(⚠️WARNING⚠️) Membaca novel ini dapat menimbulkan efek samping, seperti susah tidur, sesak napas, jantung berdebar, dan kejang-kejang.]