Carnation
  • Reads 805,824
  • Votes 35,344
  • Parts 38
  • Reads 805,824
  • Votes 35,344
  • Parts 38
Ongoing, First published Apr 09, 2020
Judul Awal : Cinta Afa & Oja



KARYA 2


Carnation, itulah bunga yang pantas untuk melambangkan kisah mereka. Dipertemukan dan dipisahkan dalam sekejap. Meninggalkan sebuah janji yang maknanya bukan main-main.
Berpisah dan berjanji untuk kembali bertemu juga merajut kasih, itulah janji antara Rafa, si anak laki-laki dan Moza, si anak perempuan.

Tak ditemukan belasan tahun lamanya, apakah mereka mampu menepati janji tersebut? Sedangkan dibalik kisah mereka ada banyak rahasia yang sangat membahayakan.

"Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal-mengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling taqwa di antara kamu. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal." [QS. Al Hujuraat (49):13]

Gimana kisahnya? Di baca ya. jangan lupa Vote, Follow and Coment.



STAR : Kamis, 23 April 2020
FINISH : Raby, 29 April 2020



IG : @as.zey
WP : @Asrizey



💖
All Rights Reserved
Sign up to add Carnation to your library and receive updates
or
#17psikologis
Content Guidelines
You may also like
Cinta Nadira {Segera Terbit} by alvinaastuti28
2 parts Ongoing
Nadira Safa Apriliani, adalah perempuan si pemilik gigi gingsul dan mata hazel. Siapa pun yang melihatnya pasti akan terpikat akan keindahan yang ada dalam dirinya. Ia adalah seorang mahasiswi dari Universitas Mentari dan tengah duduk di semester tiga. Memiliki kepribadian yang baik dan tutur kata yang lemah lembut, bisa di katakan ia termasuk perempuan shalihah. Ia kerap kali di sapa dengan panggilan Dira. Raden Arsen Dirgantara. Memiliki paras yang nyaris sempurna seperti pria tampan dari Korea. Mereka menyebutnya Oppa. Banyak sekali kaum hawa yang begitu mengidolakannya. Ia juga merupakan seorang CEO di sebuah perusahaan dan Dosen di Universitas Mentari. Dengan ketampanannya, ia juga memiliki kekasih dan begitu sangat mencintai kekasihnya. Raden berniat untuk meminangnya. Namun, ia harus menerima sebuah fakta bahwa dirinya harus menerima perjodohan dengan seseorang, anak dari teman ayahnya. Ia tidak terima dan begitu membenci pernikahannya dengan gadis pilihan kedua orang tuanya. Di sisi lain. Nadira menerima perjodohan itu dengan hati yang lapang dan akan belajar untuk mencintainya. Apakah Nadira bisa meluluhkan hati Raden yang menjadi suaminya? Ataukah Nadira akan menyerah? *** ⚠️Maaf bila ada nama dan tempat yang sama itu adalah kebetulan semata. ⚠️Cerita ini hanya sekedar fiksi belaka. Mulai: 30 Juli 2024 Selesai: 30 Desember 2024 RANK🏅 >3 in nadira = 17/08/2024 >2 in bentak = 20/08/2024 >5 in sakit hati = 16/10/2024 >1 in luka = 19/10/2024 >1 in kecewa = 19/10/2024 >5 in karya = 22/10/2024 >1 in penyesalan = 3/11/2024 >4 in raden = 25/11/2024 >1 in perjodohan = 25/11/2024 >3 in menikah muda = 23/12/2024
Istri Ketiga Gus (ON-GOING) by dekhalimahh
12 parts Ongoing
Disaat dari sekian banyaknya perempuan ingin sekali menjadi istri ketiga seorang gus yang memiliki ahli waris dari pondok pesantren Al-ikhlas, mereka para perempuan berbondong-bondong rela tidak masalah jadi istri ketiga asalkan bisa melihat ketampanan gus yang seperti pangeran ini. tapi lain halnya dengan remaja nakal yang memiliki sifat bar-bar, suka keluar malam untuk ikutan lomba balapan ditaman koples dengan hadiah uang seratus ribu dan juga masih menduduki kelas 11 SMA ini mendadak bikin seorang gus suka dengannya dan ingin menjadikannya istri ketiga. ketika semua anggota keluarga gus datang kerumahnya mulai dari, Abi, Umi, Gus, Istri pertama gus dan Istri kedua gus datang yang memiliki niat untuk meng-khitbah gadis tersebut dan ingin menjadikan gadis tersebut menjadi wanita yang lebih baik lagi. bukanya mendapat jawaban setuju yang ada malah tolakan mentah dari gadis tersebut, dia gak mau jadi istri ketiga karena dia juga seorang wanita yang memiliki perasaan tinggi, dia gak mau jadi pelakor dirumah tangga orang lain. Tapi tiba-tiba menerima khitbahhan tersebut setelah mendapat berbagai rayuan dari kedua istri gus. "Dek ayo pulang ke Ndalem dulu mas mau periksa adek," ucap gus Azzam yang dihiraukan oleh Aiza "Dek Aiza jangan lari mbak mau periksa loh badan dek Aiza panaskan," ucap ning Adiba, sedangkan Aiza masih tetap berlari "Dek Aiza ayo minum obatnya yang udah mbak bawa biar cepat sembuh, jangan makan permen yupi terus nanti giginya sakit loh," ucap ning Fatimah, sedangkan Aiza tetap menutup mulutnya menggunakan kedua tangannya "Agar silaturahmi tidak putus boleh minta seratus," ucap Aiza sambil mengadahkan tangan kanannya ke orang yang ada didepannya, lebih tepatnya ke gus Azzam, ning Adiba, ning Fatimah
MENUJU SURGA BERSMANYA by Lynn_tessa
11 parts Ongoing
seorang muslimah keturunan Indonesia, Arab, Belanda yg di jodohkan dengan pemain sepak bola Indonesia asal Belanda yg tidak terlalu paham agama. Mungkin...ini berat bagi muslimah itu, tapi.... Ibunya yg ingin menjodohkan mereka dari mereka lahir. muslimah itu bernama ANNISA ALISHA NUR ASYIFA ASSEGAF. Gadis itu akrab di panggil Sasha, panggilan Sasha di dapat dari nama depannya anniSA aliSHA (lihat huruf yg besar) Yapp, alisha memiliki marga Arab. Yaitu Assegaf, marga itu ia dapat dari ayahnya, alisha termasuk keturunan nabi muhammad saw. gadis cantik dengan mata biru, hidung mancung, alis tebal dan rapi, bulu mata yg tebal dan lentik, kulit putih bersih, serta bibir tipis berwarna pink alami. Ibunya blasteran Indonesia Belanda dan ayahnya orang Arab asli, ayahnya adalah seorang CEO perusahaan terkemuka di Indonesia. Alisha di jodoh kan dengan seorang laki-laki bernama RAFAEL WILLIAM STRUICK yang akrab dipanggil Rafa. Seorang atlet bola, dia adalah pemain sepak bola Indonesia yg berasal dari Belanda. Dia masih memiliki darah Indonesia dari ibunya. Pria yg memiliki tinggi 187 cm, hidung mancung, mata coklat, rambut brokoli, gigi rapi dan putih. Rafael adalah pria yg sanggat di idolakan oleh kaum hawa, banyak kaum hawa yg bermimpi memiliki nya. Namun, siapa sangka, pemenang nya adalah seorang gadis cantik yg ternyata juga salah satu fans beratnya. ❗DISCLAIMER❗cerita ini hanya fiksi atau karangan author semata, saya hanya meminjam tokoh. Jangan baper yaa.
You may also like
Slide 1 of 10
Mualaf  Nih Ya Gus? cover
Cinta Nadira {Segera Terbit} cover
I'm the Protagonist  cover
Mr. Asa cover
Istri Tampan Milik Gus Adam cover
Istri Ketiga Gus (ON-GOING) cover
Luka itu kamu, Gus! | END cover
(A) Family  cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
MENUJU SURGA BERSMANYA cover

Mualaf Nih Ya Gus?

14 parts Ongoing

Zaya harusnya masuk kelas 12 tahun ini . Tapi, sayangnya ayahnya itu begitu kejam dan tidak pengertian. Zaya dijodohkan dengan salah satu rekan kerja ayahnya, dan yang pasti ia akan menolak. Zaya itu bukan tipe gadis yang bisa diatur dan penurut , makanya itu dia kabur! Tapii.. Kok malah kabur ke PESANTREN??!!! Sebenernya sih gak ada masalah, cuma Zaya itu non islam!! Untungnya, Zaya diterima dengan baik oleh pemilik dari pesantren, dan berakhir tinggal dindalem. Ehh, kok malah lama kelamaan dapet hidayah. Mana ketemu sigus yang galak banget lagi! alamak, gini amat mau kabur dari perjodohan. ∆∆∆∆ " Gus ! jangan galak-galak, gak kasian toh sama saya?" ucap Zaya sok tersakiti. " saya gak galak, tapi peduli " ucap gus aren sembari menyunggingkan senyum tipis. NB: Murni karya author sendiri hasil dari kenekatan halu bila ada kemiripan dengan cerita lain, maka itu adalah unsur ketidaksengajaan. Ini cuma fiksi yaaa kawann, jadi tolong jangan disangkutkan pautkan dengan real life!!