My Boss My Neighbor (Tamat)
  • Reads 622,689
  • Votes 38,359
  • Parts 54
  • Reads 622,689
  • Votes 38,359
  • Parts 54
Complete, First published Apr 13, 2020
Mature
Sequel MY BIG BOSS // slow update

Di dunia ini ada tiga hal yang aku benci, tubuh gendut, kulit hitam dekil dan pria songong. Tiga hal itu mengingatkanku akan pengalaman buruk  17 tahun yang lalu, dimana ada cowok kira-kira berusia 7 tahun dengan kesongongan dan sikap over Pede nya menghampiriku lalu mencium pipiku. Bahkan kata-katanya saat itu masih membekas di pikiranku.
_Marsha Atlanta Rojuan_


Aku bertemu dengannya lagi, Si gadis kecil yg dulu dekil, jelek dan gendut itu yang kini  menjelma bak dewi dari khayangan. Aku ingin mendekatinya. 
_Ersya Nadeaz Bahtiar_


Start : april 2020
End : desember 2020

☆jangan nambah dosa dg mempelagiat cerita ini ya? Makasih...
☆follow my ig : meirhy94
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add My Boss My Neighbor (Tamat) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Hot Relationship  "After Marriage"  by Hefendreka
89 parts Ongoing
FOLLOW GUE DULU WOIIII!!!! * * * DISARANKAN UNTUK MEMBACA "HOT RELATIONSHIP" YANG PERTAMA DULU YA GUYS, SUPAYA VIBES NYA DAPET❤️ *** Menjalani hidup bersama Gio seakan membawa semerbak kebahagiaan untuk Gena. Namun, setelah satu tahun lebih menikah mereka belum juga dikaruniai malaikat kecil. Walau begitu, Gio tak pernah menyinggung perasaan Gena tentang hal itu. Gio percaya esok akan ada saatnya mereka dipercayai untuk dititipkan malaikat kecil, lagi pula ia kasihan dengan Gena jika harus mengandung dalam kondisi kuliah semester tua yang sibuk sibuknya ini. Sampai kedatangan perempuan yang tak pernah Gena bayangkan datang mengusik kehidupannya dengan Gio. "Cari siapa ya mbak?" "Apa benar ini rumah mas gio?". Gena mengamati perempuan yang sepertinya dari kampung, dilihat dari tas besar yang dibawanya dan sebuah kertas alamat ditangannya. ia mengamati dari bawah dan berhenti diperut. HAMIL? "Iya, benar. Saya istrinya, mbaknya siapa ya?". "Istri?". Bukannya menjawab, wanita didepannya ini malah menangis. "mbak?". ia tak menyahut dan terus menangis sesenggukan. "Sa-saya juga istrinya, udah beberapa bulan ini mas gio ninggalin anak anak dan saya yang hamil tua dikampung tanpa kabar". Gena melongo mendengar penuturan wanita didepannya. PANTESAN LO DEMEN BANGET BALIK KESANA DENGAN ALASAN TUGAS LUAR KOTA ANJING, Batin Gena. "MAS GIOOOOO, KELUAR KAMUUUUU". teriak Gena. ___________________________________________________ Hallo guys, terima kasih sudah menemani jalan cerita Gena dan Pak Gio di "Hot Relationship" yang pertama. Dan dengan saran kalian semua, gue bikin "Hot Relationship (After Marriage)" yang menceritakan tentang kehidupan mereka setelah menikah. Terima Kasih❤️
You may also like
Slide 1 of 10
Wedding with Tuan Boss  cover
Tembok Cin(t)a  cover
Marriage Life (Completed) cover
Young mom cover
Married with Playboy (End) cover
Marriage Proposal(SELESAI); Season 2 cover
Hot Relationship  "After Marriage"  cover
Perfect wedding (COMPLETE) cover
Marriage Proposal(SELESAI)  cover
Just🌹Stories cover

Wedding with Tuan Boss

70 parts Complete

"Emilly..!!" " Yes, Tuan Boss Im here !! " teriak Emilly dari dapur berlari terbirit-birit mendekati suara bariton yang memanggilnya "Kau telat 1 menit Emilly..! , Pakaikan aku dasi sekarang dan bersiaplah aku akan mengajakmu ke Pesta temanku" Ucapnya datar menyodorkan dasi pada Emilly "Tapi Tuan Boss, saya butuh waktu la.." "15 menit dari sekarang cepat.. !!" ucapnya tak terbantah "Gantung saja aku di tiang Bendera Boss!!?" balas Emilly putus asa. yukk yang penasaran mari baca ceritanya...