Time travel to the Joseon era ( Perjalanan Waktu) 🏯 [ Completed ]
  • Reads 73,736
  • Votes 4,849
  • Parts 27
  • Reads 73,736
  • Votes 4,849
  • Parts 27
Complete, First published Apr 13, 2020
Kim Hyuna seorang gadis remaja yang sangat menyukai sejarah dan selalu bermimpi bahwa ia adalah seorang ratu dari era Joseon 

Sehingga tanpa sengaja ia kembali ke jaman dahulu akibat dari insiden kecelakaan yang menimpanya 

Ia terbangun dalam tubuh seorang selir yang sangat dicintai rajanya yang dimana nyawa hampir di ambang kematian

Peringatan!
Cerita ini tidak ada hubungan nya dengan sejarah mana pun, Cerita ini murni hasil karangan ,pikiran dan imajinasi author. Jadi bila ada kesamaan nama, tokoh, sifat ,karakter dan tempat kejadian itu hanyalah cerita fiksi belaka.

#Cinta, Politik , Perebutan tahta.
All Rights Reserved
Sign up to add Time travel to the Joseon era ( Perjalanan Waktu) 🏯 [ Completed ] to your library and receive updates
or
#356joseon
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SENANDUNG  cover
Haphephobia cover
Aksandra Kafeel A  cover
Transmigrasi si Bulat [END] cover
HEART OF FIRE  cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
MAGICAL DREAM: STAR AND MOON cover
Perfect Family [SELESAI] cover
Epiphany - TaeKook (END) cover
Topeng Sang Puteri cover

SENANDUNG

33 parts Ongoing

Senandung Rengganis adalah sosok karakter figuran dalam novel yang sangat menyedihkan, ia digambarkan dengan wajah yang buruk rupa serta sifatnya yang lemah mudah ditindas. Sosok tersebut juga selalu menjadi rasa pelampiasan amarah karakter protagonis pria yang tak lain adalah suaminya sediri. Karena menurut sang protagonis, Senandung adalah batu besar yang menjadi halangan untuknya bisa bersama dengan wanitanya (protagonis wanita) dan sosok Senandung tersebut di akhir cerita akan mati karena dibunuh suaminya sendiri. Lantas bagaimana jika jiwa seorang gadis ambisius dan licik memasuki tubuh Senandung? [Story transmigrasi ke-3 setelah Transmigration Queen & Protagonist Girls] _________________________ PLIS JANGAN PLAGIAT YA SAYANG-SAYANGKU!!! HARAP FOLLOW AKUN KU DULU SEBELUM BACA!!!