Athala
  • Reads 89
  • Votes 2
  • Parts 8
  • Reads 89
  • Votes 2
  • Parts 8
Ongoing, First published Apr 14, 2020
"Bagi siapapun yang tidak takut untuk jatuh cinta lagi."










Berusaha bangkit dari rasa sakit hati karena di selingkuhi membuat Athala bertekad untuk merubah hidupnya lebih berwarna. Bukan berarti Athala terlalu despresi karena kisah cinta nya yang bobrok. Ini tidak lebih dari pengalihan rasa sakit hati nya pada Deon, pacarnya yang selama tiga bulan benar-benar hadir dalam hidup monoton nya. 

Indy dengan seenak jidat berusaha menjodohkan Athala dengan Kaivan, teman satu kampus Kakaknya.

Kaivan Marric, namanya. Vokalis band yang selalu mangkal saat live music dari Cafè ke Cafè, cowok tengil dengan wajah nyeleneh nya itu mempunyai 1000 cara untuk mendekati Athala. 


Hadir menawarkan cinta, menawarkan 'obat' dari rasa patah hati nya. Sifat lembut dan penuh perhatian Kaivan berhasil meruntuhkan benteng pertahanan Athala. 


Namun siapa sangka, hatinya yang mulai melunak harus kembali menelan kekecewaan saat Athala tau, jika Kaivan menyimpan banyak rahasia di belakang nya. 


Akankah Athala harus kembali merasakan kekecewaan lagi? Merasakan dimana titik terlemah dirinya kembali membuat Athala menjadi gadis cengeng? 


April, 2020.
All Rights Reserved
Sign up to add Athala to your library and receive updates
or
#27cheerleaders
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Not Strong Enough : Transmigration Story cover
 El and Jerganio  cover
Mami cover
Kita kan musuhan cok! [✓] cover
Humairah For Gus Ezran cover
Sang Juragan (Gibran Danuarta) 21+ cover
Terjebak Gairah 2 cover
Gairah Mia cover
Haechan harem🔞 cover
CLEMENTINE cover

Not Strong Enough : Transmigration Story

35 parts Ongoing

Sowena Kusuma seorang gadis yang hidup dalam kesepian. Namun semuanya berubah ketika dia terbangun di sebuah ruang kelas yang begitu asing dengan seseorang yang memanggilnya dengan nama 'Sowena Kaezar' bukan 'Sowena Kusuma'. S T A R T: 24/12/24 E N D : - rank: #01 on kenyataan [01/01/25] #01 on transmigration [13/01/25] #01 on siblinggoals [26/01/25] #01 on sad [28/01/25] #01 on school [17/02/25] #01 on secondlead [14/03/25]