Story cover for ARLEAN by youstupido
ARLEAN
  • WpView
    Reads 142,275
  • WpVote
    Votes 7,080
  • WpPart
    Parts 28
  • WpView
    Reads 142,275
  • WpVote
    Votes 7,080
  • WpPart
    Parts 28
Ongoing, First published Apr 17, 2020
[ FOLLOW DULU SEBELUM BACA, BEBERAPA CHAPTER AKAN DI PRIVATE ]

Dia Alzeus Austin Zaviero. Dalam Theogonia karya Hesiodos, Zeus disebut penguasa Olimpus yang juga merupakan raja dan pemimpin dari para dewa. Persis serupa dengan kehidupan seorang Alzeus.

Sebuah pertemuan absurd membawa Zeus bertemu gadis cantik bermata cokelat.

Alessia Leanna Sylvester. 
Ah, Entahlah. Belum ada kata yang mampu mendeskripsikan sosok Leanna. Masa lalu yang menyedihkan membawanya hingga ke titik ini. 

Sayangnya, hanya sedikit yang tau bagaimana cerita masa lalu gadis cantik ini, hingga Zeus bertekad menyelidikinya secara diam-diam. Tidak sendiri, namun ditemani kesolidaritasan, kebersamaan, dan kesetiaan. Aztecs. 

Sudah siap menyatukan kembali puzzle yang rusak? 

---

"Gue yakin, lo bukan cewek baik-baik." 

"Dan gue gak pernah bilang kalau gue cewek baik-baik." 

#1 GENGMOTOR ( 02/06/20 )
#1 TAWURAN        ( 02/05/21 )
#1 TAWURAN        ( 03/05/21 )
#1 TAWURAN        ( 04/05/21 )
All Rights Reserved
Sign up to add ARLEAN to your library and receive updates
or
#12manurios
Content Guidelines
You may also like
The Symphony of Gema by Adliaekmhrdk
75 parts Complete
"Nggak boleh ada orang lain yang nyakitin Lo selain gue. Cuma gue yang berhak buat Lo nangis. Dan cuma gue yang berhak buat Lo menderita!" -Gema Gemintang- "Biarin Nada menang, ya, Gema. Satu kali aja." -Nada Arsellyna- "Gue cinta sama dia, tapi gue nggak mau merubah hubungan kita, dan egoisnya gue nggak mau dia bersama orang lain." -Melody Ranaya- *** Takdir yang mempertemukan mereka, dan takdir pula yang memisahkan mereka. Ini kisah Gema Gemintang. Siswa dengan wajah imut yang ia salah gunakan. Iya, Gema menjadi Buaya dengan memanfaatkan wajah imutnya. Walaupun Gema terkenal Buaya daratan, tapi perlu kalian tahu, sudah ada seseorang yang menjadi tahta tertinggi di hatinya. Tetapi bagaimana jadinya jika dia harus menjalin hubungan pertunangan dengan gadis yang bahkan tidak ia kenal, yang padahal di waktu itu sudah ada orang lain di hatinya. Lantas apa yang akan Gema lakukan nantinya? Menerima pertunangan konyol ini, atau bertahan dengan gadis yang dia sayangi? Semuanya memiliki historis sendiri dalam hidupnya, mereka menyembunyikan sesuatu yang nantinya akan berpengaruh terhadap hidup mereka kedepannya. Pada intinya semua tokoh di cerita ini adalah pembohong yang handal. ⚠️ WARNING ⚠️ - Cerita mengandung unsur kekerasan, kata-kata kasar. - Uwuphobia dilarang mendekat - Pembaca akan bingung menebak siapa tokoh utama wanita di sini #2 literasi [26/7/22] #1 nada [18/7/23] #4 literasi [26/4/22] #1 literasi [20/3/24] #8 baper [20/3/24]
ELEOS✔ [TERBIT] by Amnillh_
62 parts Complete
FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA😃 [SUDAH TERBIT] °°° •The Velouiz Geng Series 1• Eleos Arsenio Serd, laki-laki gagah, kejam, bengis, dan tentunya tampan. Ketua dari Geng terkenal di SMA Serdroic, Geng Velouiz. Sebuah Geng motor yang cukup populer karena kehebatan para anggotanya yang bisa mengalahkan musuh hanya dalam kurun waktu 10 menit saja tanpa senjata. Kabarnya Eleos adalah murid yg paling ditakuti di Serdroic bahkan para guru tak berani menegurnya, selain karena dia adalah anak pemilik sekolah dia juga terkenal karena tatapan tajam bak laser yang bisa membuat orang menciut jika menatapnya. Hidupnya yang dulu tersusun rapi menjadi berantakan karena seorang murid baru yg berani berdebat dengan Eleos yang membuat Eleos marah besar. Dia Reana Alivia, siswi baru di SMA Serdroic, gadis yang menyimpan luka dan kenangan yang cukup menyedihkan. Namun semua itu ditutupi dengan sifat cerianya. "Gue pastikan hidup lo gak akan tenang!" -Eleos. "Rea gak takut! Rea takutnya sama ayam!" -Reana. •Eleos Arsenio Serd & Reana Alivia• ⚠ Banyak mengandung adegan kekerasan, kata kasar dan umpatan di cerita ini, so jangan dibaca jika tak suka dengan adanya kata kasar maupun adegan kekerasan. Start:01/07/2020 Finish:20/09/2020 No plagiat⚠ Karya hasil pemikiran author sendiri! #1 in badboy [01/12/2020] #1 in coolboy [01/12/2020] #1 in reana [17/08/2020] #1 in terkenal [25/09/2020] #1 in rekomendasi [01/11/2020] #1 in tentangrasa [27/09/2020] #2 in berandal [22/08/2020] #2 in teenfiction [03/10/2020] #3 in highschool [15/12/2020] #9 in senior [17/10/2020] #10 in populer [17/10/2020] #11 in fiksiremaja [09/09/2020] *All pict from Pinterest
Alzero  by ndiani18
51 parts Complete
[END✅] [TERBIT!!!] "kalian penyuka, ke galauan?, ke baperan?, ke geeran?. Mari mampir di sini aku menyediakan kata kata galau bagi yang suka dan pengen ngeluapin kata kata tapi ngak bisa ayok mampir buat otak mu rileks dengan kata kata yang aku susun, kalimat kalimat yang aku buat. HAPPY READING!! SEMOGA SUKA!! ______________________________________________ Alzero Brathadikara Abelvan, cowok dengan seribu pesona terkenal sebagai most wanted, ketua Osis sekaligus kapten basket SMA Garuda. kerab di panggil Zero, sosok dingin dan bengis, namun hal itu tidak membuat kaum hawa membenci sosok dirinya, bagaimana mau membenci? kegantengannya melampaui batas kadar normal. Bertemu dengan Alzena Zahira Auristela membuat hidupnya lebih berwarna jauh dari sebelumnya. Alzena atau kerab di panggil Zena, sosok cewek aneh di mata Zero, sosok yang mengundang emosi Zero, terkadang ia juga heran kenapa setiap waktu bertemu dengan cewek yang menurutnya aneh, sifatnya yang childis, manja dan pecicilan itu bukanlah tipe yang disukai oleh Zero namun mampu membuat dirinya terpikat oleh setiap pesona Zena sedikit demi sedikit hati yang tadinya beku kini mencair karena adanya Zena, walau itu tidak secara terang terangan ia tunjukkan. Mungkin bagi orang orang Zena itu tidak seperti yang ada dalam pikirannya, sama seperti Zero, Zena juga sangat di gilai oleh kaum Adam. Start: 24 Juni 2021 Finish : 30 September 2021 Happy reading, semoga suka jangan lupa follow akun aku, terimakasih untuk kalian yang sudah meluangkan waktunya untuk membaca cerita aku 😊 Notes : baper boleh tapi jangan sampai pukul orang😂
You may also like
Slide 1 of 10
ATARICK [OFF] cover
ZEVASHA cover
ALEXA || New Life ✓  cover
The Symphony of Gema cover
RIVANALULA [ ENDING ] cover
ELEOS✔ [TERBIT] cover
Alzero  cover
Another Aluna cover
Sun Meets Ice cover
ALVAREZ [SELESAI] cover

ATARICK [OFF]

24 parts Complete

[HARUS FOLLOW DULU BARU BACA!!] Atarick Madhyapada namanya. Ketua geng Gester di SMA Salakanagara. Cowok dingin, ketus, bermata tajam, dan mematikan. Melawan siapapun yang membuatnya marah, entah itu cowok atau cewek Atarick tidak peduli! Atarick selalu menjauhi dirinya dari cewek-cewek yang mengejar-ngejarnya. Namun, ada satu cewek yang membuatnya ingin mengejar cewek itu. Namanya Bebby Adistia. Siswi SMA Padjajaran yang sedang menetap sementara di SMA Salakanagara sampai sekolahnya selesai direnovasi. Cewek itu cantik, senyumnya manis, dan juga baik hati. Itulah alasan kenapa Atarick menyukai cewek itu. Awalnya Atarick selalu menyangkal bahwa ia tidak menyukai cewek bernama Bebby itu. Tapi selalu ada rasa aneh di dadanya saat melihat Bebby dekat dengan Febrian. Berasa ada seribu jarum yang menusuk di dadanya, apalagi Febrian itu adalah musuhnya. Ingin tahu kisah selanjutnya? Mari kita bersama-sama membacanya. Salam Manis -xxxbucin si manis di hati kamu:v- [11 MARET 2020]