Golden Cage
  • Reads 169
  • Votes 19
  • Parts 4
  • Reads 169
  • Votes 19
  • Parts 4
Ongoing, First published Apr 17, 2020
Mature
Axella Malka perempuan cantik berusia 23 tahun yang terpaksa harus menjadi ibu muda di usianya yang masih sangat belia. Perjalanannya ke Jepang dua tahun lalu, tidak hanya meninggalkan ingatan yang tak akan pernah ia lupakan tetapi juga ia membawa satu nyawa lain yang bersemayam di dalam rahimnya. Apakah itu buah cinta? Tentu saja bukan, baginya saat itu ini hanyalah sebuah hukum karma yang patut ia terima setelah memaki dengam kasar seseorang yang dengan tega menghancurkan perasaannya.

Kepulangannya ke tanah air tidaklah menjadi baik mengingat perjalannya kala itu adalah pelarian dari kekecewaan dan kepedihan yang ia alami akibat  pengkhianatan mantan kedua orang terdekatnya. Dua tahun berlalu, tiba-tiba saja seseorang yang tak ingin lagi ia ingat dan harapkan muncul di depan matanya dan mengklaim satu-satunya harta miliknya yang paling berharga, sanggupkah Axella mempertahankan apa yang menjadi haknya?
All Rights Reserved
Sign up to add Golden Cage to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Obsession cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Hyper cover
Hello, KKN! cover
Just an escape cover
U & I (oneshoot 21) cover
Trapped With My Brother Friend cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover

Obsession

20 parts Ongoing

Setelah satu tahun bertahan di pernikahan itu, Sabrina pada akhirnya memilih kabur ketika kebenaran tentang suaminya terungkap. Sabrina ingin memulai kehidupan yang jauh berbeda dari kehidupannya yang sebelumnya. Gadis itu yakin bahwa suaminya, Detra tidak akan mencarinya karena pria itu tidak pernah mencintainya. Namun, siapa sangka hari itu mereka bertemu lagi. "Bukankah kamu pantas untuk diikat selamanya di ranjang kita karena berusaha kabur dari suami kamu, Sabrina?" Detra datang dengan penampilan yang jauh berbeda dari ingatan terakhirnya. ***