TENTANG BAYU (Selesai)
  • Reads 123,042
  • Votes 9,840
  • Parts 21
  • Reads 123,042
  • Votes 9,840
  • Parts 21
Complete, First published Apr 19, 2020
Dia Bayu, pemuda tampan yang berjuang diatas keras nya dunia. Berjalan di atas pecahan kaca yang melukai kakinya, Dia harus berjuang membesarkan Putra kecilnya, Sosok bayi mungil yang Dia temukan di depan rumah yang menjadi tempatnya berteduh. 

Setiap Harinya Dia harus mencari barang-barang bekas untuknya menyambung hidup, berjalan di teriknya matahari tidak pernah membuatnya mengeluh. Cibiran, hinaan bahkan gunjingan dari masyarakat makanan sehari-harinya namun hal itu tidak pernah membuat nya putus harapan.

Pada saat sang Putra bertemu dengan keluarga kandungnya, Dia harus rela melepasnya walaupun dunianya terasa hancur saat kepergian Putranya bersama Mereka yang merupakan keluarga nya sendiri.
All Rights Reserved
Sign up to add TENTANG BAYU (Selesai) to your library and receive updates
or
#34bintang
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
DAD AND SON cover
✔D E V A N (PINDAH KE DREAME)  cover
KEIZARO Season 2❥ (End) cover
Antara Senja dan Harapan  cover
PRAHARDI [Tamat] cover
☞ KEIZARO ☜ (End) cover
Farhan Farrel the Twins (SELESAI) cover
Aksa ✔ cover
Us And Destiny [S1] cover
Stayed with father cover

DAD AND SON

45 parts Ongoing

[Alwi Prana Putra George]-Seorang anak laki-laki yang harus menjadi korban pembalasan dendam oleh Mantan kekasih Ibunya, sekaligus Pesaing Bisnis Ayahnya. Alwi belum pernah melihat ibunya [Mikha Aura Ziyya], karna ibunya sudah meninggal saat melahirkannya. Alwi hanya bisa menatap wajah cantik ibunya di dalam Foto. Padahal dia sangat ingin mendapatkan kasih sayang dari seorang Ibu. Tapi ada Ayahnya [George Steven], yang selalu menumpahkan seluruh Kasih sayangnya untuk Alwi. Bagi Alwi, Papa nya adalah Ayah sekaligus Ibu untuk nya. Lalu bagaimana jika mantan kekasih Mikha sekaligus pesaing bisnis George [Alex], hadir untuk membalas dendam kepada George yang sudah membuat anak nya meninggal sekaligus membalas dendam nya dimasa lalu. Langsung aja baca untuk cerita lengkapnya