"Aku terlalu terang merusak kegelapanmu yang pekat. Apa bisa aku yang bersinar diatas ketenanganmu, membuat suatu kebahagiaan baru?" - Nameera Stedyta "Aku yang terlalu gelap ini takut merusak sinarmu. Apa bisa kamu menerima segala kepekatan ku dan membawaku kejalanmu yang menerangkan?" - Haezelnandra DewanggaAll Rights Reserved