Story cover for No Leader! || ✔️ by Aquarianous11
No Leader! || ✔️
  • WpView
    Reads 15,409
  • WpVote
    Votes 2,602
  • WpPart
    Parts 59
  • WpView
    Reads 15,409
  • WpVote
    Votes 2,602
  • WpPart
    Parts 59
Complete, First published Apr 24, 2020
Awal yang buruk menjadi bagian dari ujian hidup yang begitu berat ia rasakan. Dervin yang dibesarkan disebuah keluarga yang tak sehat, hal itu tak membuat dirinya menjadi sosok anak yang nakal ataupun pembangkang. Namun sebaliknya, ia menjadikan semua itu sumber pelajaran yang membuatnya perlahan menjadi dewasa dan bersikap bijak dalam menghadapi masalah apapun.

Dikabarkannya hilang pasca kecelakaan yang menimpa kembarannya, Dervin mulai dihadapi berbagai masalah yang seharusnya masalah itu dihadapi oleh kembarannya. Namun memang pada dasarnya ia begitu mempunyai wajah yang mirip dengan kembarannya, maka tak jarang juga ia sering dikira sebagai sosok kembarannya yang hilang.

Dilain sisi masalah hilangnya kembarannya itu, ia harus dipertemukan dengan sebuah komunitas motor yang sebelumnya membuat perjanjian khusus dengan kembarannya namun berakhir gagal karena kabarnya menghilang, mereka memaksa Dervin untuk bergabung menggantikan posisi kembarannya di komunitas tersebut. Dan mereka berjanji dapat mempertemukan dirinya dengan kembarannya dan keluarganya yang sebenarnya, jika ia bisa menyelesaikan tugas yang diberikan mereka dengan sangat baik. Tak ada pilihan lain, Dervin pun menyetujui dan melaksanakan dengan baik.

Itulah awal dari renggangnya hubungan persahabatan yang ia miliki, hubungan asmara yang ia jalani, dan perlahan hancurnya pondasi yang ia bangun ketika masalah semakin gencar menikamnya serta fakta dibalik imbalan yang mereka janjikan membuat dirinya sekarat dalam kubangan duka.

Apakah perjuangan, dan segala pengorbanan seorang Dervin yang ingin bertemu dengan keluarga sebenarnya dapat terwujud dan berakhir bahagia? Atau justru sebaliknya?

#1 Speed (310121)
#1 Sunmori (310121)
#1 Riding (310121)
#2 Rider (310121)
#2 Ride (310121)
#9 Anak motor (240221)
#7 Brandal (240221)

═════ •FEBRYANT11• ═════
Edit cover by: Febryan
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add No Leader! || ✔️ to your library and receive updates
or
#5sunmori
Content Guidelines
You may also like
MALVENZO : DANGEROUS HUSBAND [ END! ] ( SEBAGIAN CHAPTER AUTHOR HAPUS! ) by bobapluvywtp
50 parts Complete
Menikah dengan Ketua geng motor yang sangar, kejam , badboy dan juga tengil nya itu membuat siapapun kesal di buat nya Nikah muda ataupun perjodohan tidak terlintas di pikiran mereka berdua ,dari orangtuanya pun sama ingin sekali menjodohkan mereka dan menikahi nya saat masih SMA MALVENZO ALDEBARAN GALAKSA : Laki laki kepribadian kejam,badboy dan juga tengil jangan lupakan dompet nya yang tebal alias Sultan tapi kalau sudah kumpul dengan anggota nya ia malah suka berhutang dasar Sultan berkedok miskin BELLA BULAN AURORA : Gadis kepribadian ceria, tengil,Bad grill dan kadang manja. Gadis cantik tinggi itu tidak menyangka bahwa ia menikah dengan umur yang masih sangat muda apalagi masih sekolah, ia bisa menerimanya semua demi kebaikan keluarga dan ia sendiri Gimana jadi nya ketua geng motor menikah dengan gadis yang dulu pernah menghukum nya karena sering tawuran ataupun melanggar aturan di sekolah???? Mau tau kelanjutannya???? Kuyy mampir jangan lupa vote, komenn dan baca nya yaaa Semangati author yukkk Kalau ada kesamaan dalam alur dan tokoh cerita jangan salah kan author ini adalah KETIDAK SENGAJAAN paham???? _________________________________________ [ SEBELUM MEMBACA FOLLOW DULU!!! ADA PART YANG PRIVASI DI HARAPKAN FOLLOW DAN VOTE ] 🎖️RANK PERINGKAT 1 [ motor ] [2 SEPTEMBER 2021 ] PERINGKAT 2 [ Pernikahan ] PERINGKAT 1 [ Dini ] PERINGKAT 2 [ Komedi ] PERINGKAT 1 [ Sejarah ] PERINGKAT 56 [ Warning ] PERINGKAT 2 [ Cinta segitiga ] PERINGKAT 4 [ Konflik ] PERINGKAT 104 [ SMA ] PERINGKAT 4 [ Geng ] PERINGKAT 1 [ Permusuhan ] PERINGKAT 1 [ Cinta segitiga ] PERINGKAT 8 [ Konflik ] PERINGKAT 13 [ Konflik ] PERINGKAT 14 [ Konflik ] PERINGKAT 1 [ Permusuhan ] Story by : intansafitrisafitri3 Cover by printerest
DAMAR GRALINO [END] by nanaaa_piw
34 parts Complete
Damar selalu tahu bagaimana membuat orang lain tersenyum, tapi tidak semua senyuman berasal dari kebahagiaan. Hidup membawanya melewati banyak tempat-panti asuhan, jalanan yang tak pernah benar-benar ramah, hingga gerbang sekolah yang menjanjikan masa depan berbeda. Namun, tidak ada yang benar-benar berubah. Bayangan selalu mengikuti, sesuatu yang tertinggal di masa lalu perlahan menyeruak ke permukaan. Di antara kebisingan mesin dan jalanan malam, ia menemukan tempatnya-atau mungkin hanya persinggahan sementara. Di sana ada batas yang tak seharusnya dilintasi, ikatan yang tak sepenuhnya disadari, dan perasaan yang muncul di waktu yang salah. Seseorang yang dulu menekan, kini berdiri di persimpangan hidupnya, tanpa tahu bahwa mereka lebih dekat dari yang dikira. Sementara itu, ada yang datang dengan ketulusan, tanpa menyadari garis halus yang menghubungkan mereka. Dan di balik semua itu, kekuasaan dan kepentingan berjalan beriringan, menunggu saat yang tepat untuk menampakkan wajah aslinya. Pada akhirnya, Damar tahu ke mana semua ini akan bermuara. Tidak semua orang ditakdirkan untuk tinggal. Ada yang datang untuk memberi, lalu pergi meninggalkan jejak yang tidak akan pernah benar-benar hilang. HANYA ORANG YANG TELAH MEMBACA CERITA INI YG MENGETAHUI MAKNA DARI SETIAP KATA YG PENUH LIKA LIKU DI DESKRIPSI INI.! ~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~=~ JADILAH PEMBACA YANG BIJAK,GUE BAKAL SENENG KALAU KALIAN MAMPIR BUAT BACA,KALAU MAU RENDAHIN MINGGAT AJA,IYA GUE NGUSIR AUTHOR HANYA BUTUH DI SEMANGATIN DAN INGAT SETIAP ORANG PUNYA KARYA JANGAN DI BANDING-BANDINGIN SAMA CERITA GUE!!! #1 amar {9.11.2023} #9 damar{9.11.2023} #10 kebaikan {12.01.2024}
You may also like
Slide 1 of 10
Keysa (END) cover
IT'S YOU { END } cover
Alara Bianchi (TERBIT) cover
MALVENZO : DANGEROUS HUSBAND [ END! ] ( SEBAGIAN CHAPTER AUTHOR HAPUS! ) cover
DAMAR GRALINO [END] cover
ELBARANO [END] cover
ALBARES MADAGASKAR (END) cover
DERRY : manusia tanpa cinta [END] cover
MILAN [TELAH TERBIT] cover
Love With The Geng Motor | END cover

Keysa (END)

59 parts Ongoing

Kehidupan Keysa itu monoton, sehari-harinya ia hanya menghabiskan waktu dengan berkuliah dan sibuk dengan bisnis kafe yang berjalan sudah 1 tahun. Hangout dan menghabiskan waktu bareng teman sudah tidak mungkin Keysa lakukan. Terlebih dengan keluarganya yang teramat posesif. Keysa itu pintar dan cantik, apalagi saat ia tersenyum. Tapi sayangnya itu semua hanya diketahui teman sekelas. Kehidupannya benar-benar tertutup. Sampai dimana ia harus menjadi pusat perhatian dikampus. Syerli Rafassya Rafid, badgirl yang selalu membully mahasiswi cantik bernama Intan. Dan Syerli juga yang selalu menjadi perbincangan hangat dikampus itu setiap hari. Ini kisah tentang Keysa yang kehidupan tenangnya harus terganggu. Dia yang salah memilih teman, atau mereka semua yang salah membela orang. Bahkan tanpa sadar Keysa harus berurusan dengan geng motor Agrata, sekelompok orang yang menyukai motor dan juga terkenal dikampusnya. Bukan hanya perubahan kehidupan pertemanan, persahabatan, keluarga bahkan percintaannya. Tapi bagaimana Keysa mempertahankan dan menjaga hidup mereka semua. Highrank 1 #Backstreat 13/10/2022 Highrank 1 #Icegirl 20/11/2023 Highrank 1 #Gengmotor 15/3/2024 Highrank 1 #Organisasi 28/5/2024