[SEBAGIAN PUISI DALAM PROSES PENERBITAN] Selamat datang di duniaku. Dunia dalam diriku yang diciptakan Allah. Ini bukan cerita bergendre romantis, fantasi, atau horor yang kalian cari. Ini hanyalah curahan hatiku sendiri, rahasia hati, dan keluhan hati yang aku tuangkan berupa sajak dan puisi. Aku suka senja, sebab segala kenangan suramku ku kubur disitu sampai tak berbekas lagi. Terkadang, rasa yang tidak dapat diungkapkan lewat lisan bisa diungkapkan lewat tulisan. Bukankah keresahan hati bila diceritakan dapat membuat hati kita menjadi tenang? Nah, seperti itulah maksudku selain tujuanku yang ingin berbagi dan memberi seutas pelajaran untuk kalian. "Saat kau mengalami sesuatu, menulislah. Gambarkan kebahagiaan dan keresahan hatimu melalui kata-kata yang mengandung makna dan pelajaran untuk dirimu dan orang lain." Sri Yuniarti Happy Reading!! _________________________________________ Rank📚 #4 Goresan hati 17/8/2020 #9 Karyaku 15/8/2020All Rights Reserved