Story cover for Summer by Haey_floe
Summer
  • WpView
    Leituras 18
  • WpVote
    Votos 6
  • WpPart
    Capítulos 2
  • WpView
    Leituras 18
  • WpVote
    Votos 6
  • WpPart
    Capítulos 2
Em andamento, Primeira publicação em abr 27, 2020
kamu mau mencoba membacanya?


Ini tentang cerita yang gak biasa! 

Saat kamu harus menjaga apa yang kamu inginkan tapi itu bukan milik kamu?
Gimana rasanya?

Saat kamu hanya jadi alasan, dan hanya jadi tameng yang melindungi pemilik sesungguhnya?

Saat dia merasa utuh? Tapi kamu retak bahkan hancur kesakitan dimana mana?

Bahkan yang kamu jaga, selalu menganggapmu fatamorgana?




Jadi pertanyaannya mengapa kamu bisa begitu bodoh?






Kalo penasaran ayo baca! Cari tau kelanjutannya!! 


Baca jangan nanggung nanggung!
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar Summer à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#34summer
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Finding Daddy (END), de scaredcrow
40 capítulos Concluída
Hidup Linka yang menurutnya flat semenjak keluar dari panti asuhan mendadak berubah saat seorang cowok datang dan mengaku sebagai anaknya. ** Linka tak menyangka, akan ada waktu dimana ia harus mengalami serangkaian kesialan dalam sehari. Berawal dari saat Gilang, pacarnya yang tiba-tiba memutuskan hubungan mereka, dan keadaan dimana ia harus mengalami kejadian memalukan dihadapan puluhan siswa. Seakan belum cukup, kesialan cewek itu berlabuh disaat cowok bernama Harka tiba-tiba muncul dihidupnya. Yah ... semua mungkin akan baik-baik saja, jika Harka tidak datang sebagai orang yang mengaku sebagai anaknya di masa depan. Tentu saja, awalnya Linka pikir ini sama sekali tidak masuk akal. Namun, semua mulai terjawab setelah mendengar apa yang Harka jelaskan. Mulai dari bukti bahwa ia tak sekedar omong belaka, dan alasan kedatangannya. "Kalo begini, apa gue masih tetap ada?" ** #1 in Lisa [21 Februari 2022] #5 in Fiksi Remaja [06 Maret 2022] #1 in Daddy [06 Maret 2022] #4 in SMA [07 Maret 2022] #4 in Hanbin [24 Juni 2022] #1 in Hanbin [23 Agustus 2022] #4 in TheWattys2022 [15 April 2023] #2 in TheWattys2022 [25 Oktober 2023] #2 in Ikon [11 November 2023] #1 in TheWattys2022 [11 November 2023] #1 in Haruto [3 April 2024] #2 in Fiksi Remaja [08 Mei 2024] #1 in Sekolah [13 Mei 2024] #2 in Cogan [13 Mei 2024] #1 in Coolboy [15 Mei 2024] #5 in Fantasi [17 Desember 2024] ATTENTION:FOLLOW SEBELUM MEMBACA! [MENGANDUNG ADEGAN SENSITIF 17+] note: Cerita ini hanya fiksi, dan terinspirasi dari drama Korea berjudul 'Love Buzz' tapi tenang, nggak ada kesamaan di alur ceritanya. Maaf bila ada kesamaan tokoh, latar dan sifat. Hal itu merupakan hal yang tidak disengaja. TIDAK MENTOLERIR SEGALA BENTUK PLAGIARISME Start: 28/04/2021 Finish: 30/07/2021 Copyright ©2021 By: Samantha Nolan
MEMORIA (COMPLETE) , de alizoxa
53 capítulos Concluída
Ini semua adalah tentang memoria (ingatan) dari kehidupan sebelumnya. Tapi bukan cerita pengulangan waktu, biasa. Tak pernah terpikirkan oleh Lily bahwa dirinya akan diberi kesempatan kedua untuk kembali hidup. Seumur hidupnya, hanya ia habiskan untuk berfoya-foya dan mengejar cinta Asher yang tak pernah ia miliki hingga akhir hayatnya. Tak segan Lily mencelakai wanita yang dicintai Asher, Intan. Namun di kehidupan sebelumnya, meskipun Lily sering membawa kesialan dan membuat hidup Asher dan Intan menderita, mereka masih berbaik hati memberi Lily bantuan ketika Lily harus menghadapi masalah ekonomi karena ayahnya yang bangkrut. Kehidupan kali ini, Lily hanya ingin mencoba membahagiakan diri dan melepas cinta pertama yang begitu membekas bagi dirinya. "Makasih Ash, baik dulu maupun sekarang. Aku udah nyerah, aku bener-bener mau berhenti dan ngelepas kamu." Tapi... Siapa sangka kehidupan kali ini ternyata lebih rumit dari yang Lily bayangkan. Ia ditimpa bertubi-tubi kenyataan yang membuat logikanya tidak lagi berjalan. "Ternyata benar, ketidaktahuan terkadang lebih baik dibandingkan tahu kenyataan yang pahit." #ALUR LAMBAT #PENUH KEJUTAN #SEKALI BACA BISA NAGIH #BYK TYPO, GAK REVISI LAGI (CERITA ORIGINAL DARI PENULIS, ALIZOXA, DILARANG PLAGIAT!!!) #1 Coldboy - 29 Oktober 2023 #1 Romansa - 2 November 2023 #3 romantis - 19 September 2023 #1 secondlife - 29 Oktober 2023 #2 kesempatankedua - 19 September 2023 #3 menyesal - 19 September 2023 #8 Bucin - 29 Oktober 2023 #35 romance - 16 November 2023
I Never Loved My Ex [End], de knghlu
52 capítulos Concluída
Budayain follow sebelum baca, vote sesudah baca, kalau engga klian bakal ak santet (#1. Mahessa series) __________________ Koridor minim cahaya menjadi saksi bisu antara dua anak remaja yang saling memeluk satu sama lain. Si pria mendorong tubuh perempuan di pelukannya ke arah dinding, menahan tangannya tepat di punggung agar tak menyakiti perempuan tersebut. Ciuman mereka semakin kasar, kala tangan si perempuan merambat untuk memengang rambut si pria. Suara kecapan semakin terdengar, hingga suara gelas jatuh terdengar yang berhasil menghentikan kegiatan dua sejoli tersebut. "NAYKILLA!" Si pemilik nama menoleh sedikit, tatapan matanya terlihat meremehkan sedangkan si pria masih fokus menatap perempuan di pelukannya. Tidak mengalihkan pandangannya sedikit pun. "Wah, Nay, silahkan di lanjut lagi," kemudian tiga orang perempuan segera menarik gadis yang meneriakki Naykilla tadi. "PENGKHIANAT!" Teriak gadis itu tak terima. Naykilla tersenyum, memeluk lebih erat pria di hadapannya yang segera di balas ciuman seperti tadi. Dari sudut matanya Naykilla dapat melihat wajah kaget oleh mantan temannya itu. Seperti pada judul tertera, Naykilla sama sekali tak pernah mencintai para kekasihnya, hal ini semata-mata dia hanya ingin membalaskan dendam pada temannya. Teman yang selalu merebut apa yang menjadi miliknya dan sekarang---Naykilla sendiri merebut paksa hal paling beharga dari pelukannya. __________________ #1 in schoolife (15082022) #1 in fiksipenggemar (14092022) #1 in boyfriend (29102022) #4 in sma (07112022) #5 in badboy (18112022) #3 in romantis (25112022) #2 in cold (04122022) #1 in possesif (14122022) #4 in frienship (25122022) #5 in remaja (14012023) #3 in friendship (05032023) #1 in friendship (12032023) __________________ Warning content! Berisi kata-kata kasar, kelakuan tidak pantas, dan beberapa adegan yang tidak pantas di tiru. 17+ Bebal? Dosa tanggung sendiri Plagiat? Ak tampar bolak balik👁👄👁 Start: 17/02/22 End: 21/07/23
Certainty [REVISI & TERBIT], de Grechen15
19 capítulos Concluída
Berawal ketika memasuki masa SMA. Kata orang, masa SMA adalah masa dimana kita bisa menghabiskan waktu dengan teman-teman sebelum akhirnya harus berpisah karena mengejar pendidikan masing-masing di jurusan dan universitas yang berbeda. Certainty (Kepastian) Salah satu hal yang cukup sulit untuk di dapatkan. Terjebak friendzone, mencintai dalam diam, atau mencintai seseorang yang tidak bisa kita dapatkan. Kapan ya aku bisa pergi darinya? Apa bisa aku mendapatkan kepastian dari dirinya? Kenapa harus jatuhnya sama dia? Kenapa harus aku yang merasakan ini dan menerima semua ini? Pertanyaan itu muncul di kepala seorang anak perempuan yang memasuki jenjang SMA. Seorang anak perempuan yang terjebak cinta dalam diam karena sahabat cowo yang Ia temukan di SMA. Perasaan yang terhalang karena hanya sebuah kata, -SAHABAT- Sahabat akan ada walaupun tidak disebutkan bahwa kita akan menjadi sahabat. Seiiring berjalannya waktu, semesta yang akan menentukan sebagai apakah kita untuk orang lain? Terutama persahabatan antara laki-laki dan perempuan, banyak yang bilang kalau laki-laki dan perempuan tidak bisa menjadi pure hanya sebagai sahabat. Mungkin salah satunya menyimpan perasaan atau bahkan dua-duanya. Ribet ya, tapi itu yang semesta inginkan. Tapi kalau semesta mengizinkan mereka pasti akan bersatu kok. Ya.. walaupun ada pilihannya akan tetap bersama atau hanya menjadi sebuah hal singkat yang akan dikenang. Happy reading everyone!🤍 Karena kebutuhan untuk penerbitan, beberapa part dari cerita ini harus di unpublish ~
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
Jauh. Esok Nanti atau Selamanya cover
Lembayung Terakhir cover
Auzi's second life [TERBIT] cover
Rachel's Second Life [End] cover
Finding Daddy (END) cover
MEMORIA (COMPLETE)  cover
I Never Loved My Ex [End] cover
Certainty [REVISI & TERBIT] cover
Seharusnya Kita Tidak Menyerah cover
Aku Takut Dicintai  cover

Jauh. Esok Nanti atau Selamanya

18 capítulos Em andamento Maduro

Bagaimana jika perasaan itu tumbuh tanpa izin, hadir tanpa undangan, dan tinggal terlalu lama dalam hati yang tak pernah disapa? Ini adalah kisah tentang mencintai dalam diam. Tentang seseorang yang tidak pernah diminta untuk datang, tapi jadi alasan untuk bertahan. Harapan yang disimpan rapi di pojok hati, tak pernah diminta untuk dibalas, hanya ingin dimengerti. "Jauh. Esok nanti atau selamanya" bukan sekadar cerita cinta. Ini adalah perjalanan jiwa-tentang perjuangan tanpa jaminan, tentang kehilangan tanpa kata, tentang kecewa yang tak terucapkan, dan tentang harapan yang tetap tumbuh meski tahu ia tak akan pernah dipetik. Jika kamu pernah berharap pada seseorang yang bahkan tak tahu kamu ada, mungkin cerita ini adalah tentangmu juga. Karena mencintai yang paling tulus, kadang justru tak perlu memiliki-cukup mengikhlaskan, dan diam-diam mendoakan.