Story cover for Peran Gagak by smhxxr
Peran Gagak
  • WpView
    Reads 16
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 16
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Apr 27, 2020
Nana, anak perempuan yang pemalu, pendiam dan pesimis. Dia juga punya sifat overthinking, bukan hanya untuknya saja tapi juga untuk apa yang dia lihat. Suatu hari ketika orang-orang tidak menganggapnya, seseorang menyapanya. Untuk kedua kalinya. Nana mulai menyukai orang itu, lebih tepatnya hanya pengagum. Sampai siswi pindahan hadir ditengah-tengah mereka dan melirik orang yang disukai Nana.

Beberapa tahun berlalu, bangun tidurnya disambut dengan sebuah pesan. Pesan itu menghantarkannya dan orang yang ia kagum menuju desa mati. Setelah sampai disana, mereka bertemu dengan satu -satunya keluarga yang tinggal disitu dan satu per satu misteri terbuka. Sifat overthinkingnya mulai kembali dan bergulat dengan tindakannya lagi.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Peran Gagak to your library and receive updates
or
#6iyamisu
Content Guidelines
You may also like
Sisi Lain Langit Senja  by Mahendra53
12 parts Ongoing
Di sebuah SMA biasa yang penuh hiruk-pikuk kehidupan remaja, seorang siswa bernama Riku Akiyama menjalani hari-hari yang tampak biasa, tapi sebenarnya penuh kehampaan. Hidupnya berubah saat ia dipaksa bergabung dengan klub kecil bernama Klub Konseling Sosial, bersama dua siswi dengan kepribadian yang kontras: Hina Narumi, gadis ceria yang menyimpan luka masa lalu, dan Yuki Kanzawa, siswi pendiam dan tajam yang tak percaya pada banyak hal. Tugas mereka sederhana: membaca dan membalas surat-surat anonim dari siswa lain yang curhat tentang kehidupan, tekanan sosial, dan luka batin. Namun semakin dalam mereka terlibat, semakin mereka menyadari bahwa di balik surat-surat itu tersembunyi jeritan minta tolong yang nyaris tak terdengar. Seiring mereka membantu siswa-siswa lain menghadapi masalah pribadi, mereka juga mulai dihadapkan pada konflik dalam diri mereka sendiri. Setiap kasus yang mereka tangani mencerminkan luka yang belum sembuh, keraguan terhadap makna hubungan, dan pertanyaan yang tak pernah terjawab tentang kebahagiaan. Di balik langit senja yang terlihat indah dan tenang, ada sisi lain yang penuh ketidakpastian dan bayang-bayang masa lalu. Dan bagi Riku, menghadapi sisi itu berarti menghadapi dirinya sendiri-dan menentukan arah hidup yang selama ini ia biarkan hanyut begitu saja. Sisi Lain Langit Senja adalah kisah tentang remaja yang tumbuh, terluka, mencintai dalam diam, dan mencoba saling menyembuhkan di dunia yang kadang terasa terlalu sunyi untuk dimengerti.
the last of the twelve sisters by lily112403
5 parts Ongoing
Sinopsis: Di sebuah Lembaga terpencil yang menyamar sebagai panti asuhan, Eugenia dan sebelas gadis yatim piatu lainnya hidup dalam neraka kekerasan dan pelecehan di bawah tangan para pengurus yang kejam. Setelah menyaksikan kematian tragis teman-teman mereka akibat hukuman brutal dan kelalaian, Eugenia dan Rebecca, seorang gadis yang lebih tua dengan jiwa kepemimpinan, merencanakan pelarian. Pada malam festival musik di kota terdekat, ketika keamanan Lembaga melonggar, dua belas gadis itu mencoba kabur melalui lubang yang mereka gali di bawah tembok. Namun, pelarian mereka segera diketahui, dan pengejaran sengit pun terjadi di pegunungan. Dalam upaya melarikan diri, kelompok mereka terpecah. Rebecca, dengan naluri melindungi Eugenia, mengorbankan dirinya dengan menjadi umpan agar Eugenia bisa lolos dari kejaran para penjaga. Eugenia berhasil melarikan diri, hidup dalam kesendirian dan dihantui oleh trauma serta rasa bersalah karena meninggalkan teman-temannya. Bertahun-tahun berlalu, Eugenia berusaha membangun kehidupan baru sebagai Elisa sambil menyimpan kenangan pahit tentang Lembaga dan pengorbanan Rebecca. Namun, ia selalu bertanya-tanya tentang nasib teman-temannya yang tertangkap kembali. Takdir membawanya pada penemuan mengerikan: teman-temannya, termasuk kemungkinan Rebecca, tidak selamat. Mereka ditangkap kembali oleh pihak fasilitas dan dijual ke berbagai tempat untuk dieksploitasi. Kebenaran yang menyakitkan ini membangkitkan amarah dan tekad dalam diri Eugenia.
You may also like
Slide 1 of 8
Help Ghost cover
INDIGO | Hutan Terkutuk cover
Tatapan dari bangku belakang. cover
Sisi Lain Langit Senja  cover
Dinding Sunyi cover
Shiver: The Bloody School cover
Transmigration cover
the last of the twelve sisters cover

Help Ghost

8 parts Complete

seorang anak perempuan yang sudah dari lahir mempunyai kemampuan melihat makhluk astral sebenarnya dia tidak mau melihat hantu tapi apa daya dia membantah itu semua sudah takdir dia Ditaman seorang gadis cantik sedang asik bermain ayunan tiba tiba dia mendengar suara orang minta tolong awalnya gadis kecil tersebut enggan untuk pergi tapi tagisan tersebut membuat dia penasaran perlahan gadis tersebut mulai mendekati sumber suara semakin dekat dia melangkah semakin kentara suara tangisan seseorang dan ditaman tersebut tidak ada aktivitas karna sudah sore jadi anak anak tidak ada yang bermain di taman itu tinggallah anak gadis it Dan seketika tubuh gadis tersebut kaku tak dapat berjalan didepan tampak seorang wanita dengan tubuh penuh dengan darah banyak bekas sayatan dimana mana Dira yang merasa takut mulai keringat dingin Dira pun pingsan Apakah Dira bisa melewati hari harinya tanpa melihat hantu?