Story cover for Duyung Gumush  by Aprilia_Anis
Duyung Gumush
  • WpView
    Reads 4,943
  • WpVote
    Votes 386
  • WpPart
    Parts 11
  • WpView
    Reads 4,943
  • WpVote
    Votes 386
  • WpPart
    Parts 11
Complete, First published Apr 28, 2020
Atta tersenyum dan mengangguk, akhirnya hari itu tiba, hari perpisahannya dengan Aurel.

"Jangan pernah muncul ke permukaan lagi ya, kamu harus nurut kata orangtua." pesan Atta.

"Iya bang," sahut Aurel, "abang mau bilang sesuatu untuk yang terakhir kalinya?"

"Ani-Anu pasti kangen kamu." kata Atta.

"Ani-Anu?"

"Ya ... aku sih sebenernya," jawaban Atta membuat Aurel tersenyum.

"Aku sayang sama abang." ucap Aurel. Thoriq dan Saaih saling pandang, mereka segera memberi jarak. Cuaca sore yang teduh sangat mendukung keromantisan Atta Aurel.

"Ya, Ani-Anu juga ..." kata Atta

"Ani-Anu juga sayang aku?" tanya Aurel memastikan karena tidak puas dengan jawaban Atta.

"Maksud aku, Ani-Anu juga tau kalau aku sayang sama kamu. Aku kan sering curhat." kata Atta.

Aurel terkekeh "abang ngegemesin!"
Mereka terkekeh ringan sebelum akhirnya kekehan mereka terhenti karena perpisahan yang sudah di depan mata.
All Rights Reserved
Sign up to add Duyung Gumush to your library and receive updates
or
#118saaihhalilintar
Content Guidelines
You may also like
Sacrifice Of Love (Evan END) SUDAH TERBIT by leniputri_123
29 parts Complete Mature
SUDAH DITERBITKAN... "Aku tidak pernah menerima penolakan!"ujar evan dengan tegas, hingga membuat zahra menghentikan langkahnya yang baru saja menjauh 2 langkah dari meja evan."tinggalkan kekasihmu, atau dia yang akan meninggalkanmu untuk selamanya...alias MATI!" Zahra membalikan badannya dan menatap evan tak percaya, zahra hanya bisa diam tanpa bisa berkata apa-apa lagi. Dirinya kehabisan kata-kata. Evan tersenyum melihat reaksi terkejut zahra."kau tidak punya pilihan lain selain meninggalkannya dan menjadi milikku! Atau kau akan melihat jasad tunanganmu tanpa tangan dan kaki besok pagi..." ***** "Apa kau pikir ini semua mau ku? Semua ini terjadi juga karnammu! Kau yang memintaku menemuinya! Jadi kau harus bertanggung jawab atta!"ujar zahra marah dan tanpa sadar semua keluh kesahnya dilampiaskan kearah anatta."radit pergi meninggalkanku! Dan keluargaku telah mengusirku atta! Itu juga karnamu! Aku melakukan itu demi keselamatanmu! Apa kau tidak memikirkan itu! Hidupku hancur KARNA MU ATTA! DEMI MENYELAMATKAN KARIRMU! AKU HARUS MENGORBANKAN HIDUPKU ATTA!" Anatta terdiam terpaku mendengar semua makian zahra yang memang ada benarnya. Anatta menghapus air matanya dengan tangan kirinya lalu menatap zahra yang tengah mengatur napasnya sambil meredakan amarahnya. "Aku tahu...semua ini terjadi memang karnaku ara...hiks...lalu apa yang harus aku lakukan untuk menebus semua kesalahanku?"ujar anatta sambil sesegukan. Zahra menatap anatta cukup lama."kau...kau harus menikah dengan evan..." "Apa?"pekik anatta tak percaya, apa semua luka ini belum cukup untuknya? Hingga zahra tega melakukan semua ini kepadanya.
Bad Papa by lois_MILM
57 parts Complete
Kairaci harus menanggung beban yang sama sekali tidak pernah dipikirkannya. Di usianya yang tepat 23 tahun, Kairaci harus menikah dengan duda anak 1. Tragisnya lagi, sang duda tidak pernah menganggap anak bayinya hidup. Keluarga besarnya meminta dia menikahi Seun, seorang anak konglomerat kaya raya, agar bengkel milik keluarganya berubah menjadi bisnis besar. Seun tentu saja tidak setuju dengan perjodohan itu. Seun berusaha mempermalukan Raci di depan keluarganya. Raci terlihat seolah-olah seperti gadis yang ingin menikahi lelaki kaya agar dapat merebut seluruh harta suaminya. Perjodohan itu pun digagalkan karena Seun mencintai Liette, pacarnya saat ini. Raci merasakan trauma gagal menikah karena kejadian menyakitkan itu. Namun suatu malam, Seun mencari Raci untuk menikahinya dengan alasan yang tidak Raci ketahui. Tentu saja bukan karena Seun tiba-tiba mencintai Raci. Karena desakan orang tuanya, Raci akhirnya menikahi Seun meski pun Raci tahu dia akan menderita. Menghadapi seorang Seun yang dingin, suka menyakiti lewat kalimat, selalu ingin dituruti dan gengsinya selangit. *** Kenapa?" "Lo masih mau jadi ibunya Christian?" "Gue mau tetap jadi ibu Christian sampe kapan pun, bahkan kalau semua ini udah berakhir buat kita berdua," jawabku. "Kalo gitu, tungguin gue," ujar Seun yakin sambil mencengkram kedua pundakku. "Gue harus nungguin lo pulang kantor lagi? Sekarang aja ngomongnya, lo mau minta pisahkan? Suratnya mana?" "Kenapa pikiran lo selalu tentang pisah?" tanya Seun. "Bukannya lo emang mau pisah? Gue juga udah muak sama hubungan ini, kalo lo bawa pacar lo terang-terangan di depan gue kayak gini," ujarku. "Liette bukan pacar gue, gue gak pernah selingkuh dari lo," balas Seun. "Lo berani-beraninya ngomong kayak gitu di depan gue, sementara cewek yang lo bilang bukan selingkuhan lo, lagi nunggu di dalam mobil, siap buat berangkat kerja bareng sama lo. Kalo bukan pacar apa namanya? Calon istri?"
You may also like
Slide 1 of 10
Sacrifice Of Love (Evan END) SUDAH TERBIT cover
Silent, Please! (Re-up) cover
Menikahi Sahabat Ibuku cover
Bad Papa cover
Albel cover
ALRIN cover
ARKAN & ARINA (TAHAP REVISI) cover
Become Baby Boy✓ cover
Oh, My Boss! (Aou Boom) cover
RAIN [END] cover

Sacrifice Of Love (Evan END) SUDAH TERBIT

29 parts Complete Mature

SUDAH DITERBITKAN... "Aku tidak pernah menerima penolakan!"ujar evan dengan tegas, hingga membuat zahra menghentikan langkahnya yang baru saja menjauh 2 langkah dari meja evan."tinggalkan kekasihmu, atau dia yang akan meninggalkanmu untuk selamanya...alias MATI!" Zahra membalikan badannya dan menatap evan tak percaya, zahra hanya bisa diam tanpa bisa berkata apa-apa lagi. Dirinya kehabisan kata-kata. Evan tersenyum melihat reaksi terkejut zahra."kau tidak punya pilihan lain selain meninggalkannya dan menjadi milikku! Atau kau akan melihat jasad tunanganmu tanpa tangan dan kaki besok pagi..." ***** "Apa kau pikir ini semua mau ku? Semua ini terjadi juga karnammu! Kau yang memintaku menemuinya! Jadi kau harus bertanggung jawab atta!"ujar zahra marah dan tanpa sadar semua keluh kesahnya dilampiaskan kearah anatta."radit pergi meninggalkanku! Dan keluargaku telah mengusirku atta! Itu juga karnamu! Aku melakukan itu demi keselamatanmu! Apa kau tidak memikirkan itu! Hidupku hancur KARNA MU ATTA! DEMI MENYELAMATKAN KARIRMU! AKU HARUS MENGORBANKAN HIDUPKU ATTA!" Anatta terdiam terpaku mendengar semua makian zahra yang memang ada benarnya. Anatta menghapus air matanya dengan tangan kirinya lalu menatap zahra yang tengah mengatur napasnya sambil meredakan amarahnya. "Aku tahu...semua ini terjadi memang karnaku ara...hiks...lalu apa yang harus aku lakukan untuk menebus semua kesalahanku?"ujar anatta sambil sesegukan. Zahra menatap anatta cukup lama."kau...kau harus menikah dengan evan..." "Apa?"pekik anatta tak percaya, apa semua luka ini belum cukup untuknya? Hingga zahra tega melakukan semua ini kepadanya.