"kamu adalah matahari,penyinar yang terkadang berlebih,kamu dieluhkan, tapi banyak dirindukan olehku"-Larissa Zafrina. terimakasih untuk Ardka Rafiansyah Surya segala insiparsi,luka,semangat,dan tentunya pembelajaran apa itu cinta dan kerelaan. dan tentunya maaf untuk segala kurang nyamannya saatku merengek manja,merajuk adu,dan segala tingkah yang membuatmu memilih lenggang saat itu. ini adalah tahun percobaan terakhir aku harus menghapus semua tentangmu. kita yang terlanjur berpisah sebelum bersama.
1 part