Kupeluk Lukaku
  • Reads 12,081
  • Votes 283
  • Parts 17
  • Reads 12,081
  • Votes 283
  • Parts 17
Complete, First published Apr 30, 2020
Kata siapa cinta hanya untuk mereka yang biasa saja dengan sepadannya? 
Kata siapa cinta tumbuh karena terbiasa saja? 
Kata siapa rasa kagum tak akan menumbuhkan cinta? 
Kata siapa cintamu akan tumbuh terus dan tak menimbulkan luka? 
Dan
Kata siapa luka akan sembuh tanpa harus kau obati? 
Kata siapa luka kan berlalu karena waktu? 
Kata siapa luka akan selamanya menganga? 
Lalu, apakah kau cukup memeluknya dan biarkan semua kembali adanya?

Sebuah cerita seorang wanita yang sangat mencintainya lelakinya, namun apalah daya, dia tak bisa mempertahankannya, mengikhlaskannya pergi bersama semua luka yang harus dia peluk sendiri.
Bahkan walaupun dia merelakan dirinya hidup bersama dengan orang yang nyata-nyata tak mencintainya. 

Adalah Bening nama wanita tersebut dan Banyu adalah lelaki yang dicintainya serta yang telah menikah dengannya. 

Entah mengapa sepekan saja mengikat hubungan dalam kata rumah tangga Banyu meminta Bening untuk menggugat cerai. Entah mengapa sikap Banyu yang biasa membuat rindu tiba-tiba membeku. Entah mengapa senyum yang dulu selalu Banyu ulum saat bertemu dengannya tiba-tiba layu. 

Sebuah kisah cinta yang penuh perjuangan dan arti sebuah ketegaran dalam kata menerima, Menerima kekurangan dan kelebihan. Cinta yang ingin diabdikan untuk sebuah ikatan. Cerita yang penuh canda tawa, suka cita, peluh keringat, juga tangis dan luka.
All Rights Reserved
Sign up to add Kupeluk Lukaku to your library and receive updates
or
#238yogyakarta
Content Guidelines
You may also like
Hutan Seno Aji by mawachyn
1 part Complete
Hutan belantara terletak di pedalaman desa Wonosari Jawa Tengah yang sangat jarang dijajah oleh penduduk setempat. Mereka bilang Wamongarstu " WANI MLEBU OJO NGAREP ISO METU" kata itu seperti larangan keras bagi siapapun. Bahkan para masyarakat tidak ada yang berani menginjakkan kaki di hutan itu walau hanya sekedar mencari kayu bakar. Mbah Seno Aji, atau yang biasa di sebut dengan "Mbah Seno Winaryo" adalah seorang dukun sakti penguasa hutan pedalaman desa Wonosari. Konon katanya banyak prawan yang sudah menjadi korban untuk ditumbalkan dengan tujuan menambah kesaktian dan keabadiannya. Setiap menjelang Maghrib para prawan desa harus berdiam diri di rumah dan mengunci pintu rapat-rapat. Tugas akhir kuliah membawa para mahasiswa jurnalistik untuk meneliti sebuah khusus hilangnya 3 Prawan di desa Wonosari. Harapan mereka menyelesaikan khusus ini sangatlah besar, karena ini menyangkut nilai akhir mereka selama kuliah. Tapi semuanya berujung tangis, terungkapnya misteri hilangnya prawan desa membuat nyawa para mahasiswa jurnalistik terancam. Cerita ini dituliskan berdasarkan imajinasi penulis, dan seluruhnya bersifat fiktif. Saya sebagai penulis menyadari bahwa banyak sekali kekurangan dalam penulisan cerita ini, dengan demikian saya harap anda bisa memberikan kritik dan saran yang dapat membangun cerita saya agar lebih baik lagi kedepannya. Cerita genre horror ini di harapkan dapat menghibur dan memberikan kesan yang menyenangkan bagi pembaca dan para pecinta cerita horror diseluruh Indonesia. #2 Jurnalistik [28/04/2023]
You may also like
Slide 1 of 10
Gavya Pavithra ( 21+) (SELESAI)  cover
   ALAS ROBAN 3 cover
18. Misteri Pohon Kematian✓ cover
Hutan Seno Aji cover
My Naughty Girl cover
Melodi yang Hilang [Tamat] cover
Perjalanan Menuju Dewasa cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
Napak Tilas cover
[HS] Kembali Temu di Bawah Hujan (✔) cover

Gavya Pavithra ( 21+) (SELESAI)

73 parts Ongoing

WARNING ⚠ (21+) 🔞 Tidak ada deskripsi langsung baca saja. apabila tidak sesuai bisa langsung di skip. jangan meninggalkan komentar jahat kecuali komentar yang bersifat membangun. Terinspirasi dari banyak cerita kedokteran Semua unsur yg ada di cerita ini hanya karangan penulis, tidak berhubungan dengan kejadian manapun. banyak Halunya jadi mohon di maklumin. Area Dewasa 🔞 (21+) Bijak Dalam Membaca