Story cover for About Us  by tiaraherliyani_
About Us
  • WpView
    Reads 1,883
  • WpVote
    Votes 144
  • WpPart
    Parts 51
  • WpView
    Reads 1,883
  • WpVote
    Votes 144
  • WpPart
    Parts 51
Complete, First published May 02, 2020
Aku selalu bertanya kenapa dia suka musik keras? Sedang aku? Aku tidak menyukai itu, karena ku pikir hidupku sudah terlalu keras. - Fredella Ayunindya.

Fredella selalu mengeluh tentang kesukaan Aksa, mereka berdua bak dua sisi mata uang yang berbeda. Disaat dia lebih menyukai musik pop, Aksa lebih memilih lagu berirama keras, pop punk dan sejenisnya. Aksa beranggapan bahwa musik itu tidak bertekstur, jadi tidak ada kata keras dalam pilihan musiknya. 

Satu-satunya penyanyi kesukaan Aksa yang akhirnya juga menjadi kegemaran bagi Fredella adalah Dochi Sadega, melalui lagu dalam kelam nya, Aksa seolah ingin Fredella melupakan orang-orang yang memang seharusnya ia dilupakan. Juga pada lagu Fluktuasi Glukosa nya yang membuat Fredella untuk pertama kalinya menyadari perasaan Aksa untuknya, dalam diam.

Ya, bermula dari karya Dochi Sadega, untuk pertama kalinya Fredella menyukai hal yang juga disukai oleh Aksa.

Ijinkan author mengisahkan kembali tentang Fredella dan Aksa, tentang bagaimana akhirnya kedua insan ini menjadi sepasang.

Note :
On going, update setiap Sabtu, Minggu dan ketika ingin update.
All Rights Reserved
Sign up to add About Us to your library and receive updates
or
#84tenfic
Content Guidelines
You may also like
YOU ARE MINE [END] by vaaa_na
54 parts Complete
PLAGIAT DILARANG MENDEKAT!!! AWAS... PENULIS GALAK :v SILAKAN DIBACA CERITANYA, BUKAN DICOPY! BELUM DIREVISI, HARAP MAKLUM KALAU ADA TYPO BERTEBARAN. Terima Kasih. Pradana Aksa cowok dingin yang hidupnya terkesan biasa saja. Dia tipikel cowok yang irit ngomong tapi sekalinya ngomong langsung bikin orang sakit hati karena dia tidak suka basa-basi. Menurutnya jika berbicara tidak terlalu penting hanya membuang waktu saja. Cowok seperti Aksa ini perkataannya tidak suka dibantah, oleh karena itu dia tidak pernah main-main dengan apa yang ia ucapkan. Tapi hanya seseorang yang berani membantah segala perkatan maupun perintah darinya, ia adalah Sheva Aradina. Cewek yang paling suka membuat masalah dengan Aksa. Sifat cuek dan tak banyak bicara Aksa tidak berlaku ketika ia berhadapan dengan Adik kelasnya ini. Sheva selalu saja punya seribu alasan untuk membalas ucapan Aksa. Karena ia mempunyai prinsip jika tidak ada salah kenapa harus takut? "Hei, apa kamu tidak bisa sopan ketika sedang berbicara dengan Kakak kelasmu! Kalau kamu masih tidak bisa sopan dengan Senior disini, Saya jamin kamu akan mendapat hukuman dari Saya!" -Pradana Aksa- "Jangan mentang-mentang Kakak itu Senior disini jadi bisa seenaknya sendiri! Kalau pun aku salah, dengan senang hati aku akan terima hukuman apapun dari Kakak kelas terhormat yang seperti Anda!" -Sheva Aradina- Pertemuan diantara mereka yang tidak sengaja lambat laun pun harus melibatkan perasaan mereka berdua. Apa mereka akan bersatu dalam sebuah ikatan sebagai sepasang kekasih? Apakah cinta akan membuat mereka sadar akan perasaannya? Awalnya memang bermula dari kata benci tapi berubah menjadi rasa sayang dan ingin memiliki. Inilah sebuah rasa dari Aksa untuk Sheva yang kini telah mengubah hari-harinya menjadi penuh warna. Kamu adalah milikku dan akan selamanya menjadi miliku. Start: 26 Oktober 2018 End: 27 Oktober 2019 Salam dari Novaastri_19 Cover by: @Mita_rusdiana13
Dendelion🍀 by runnisacho
60 parts Complete
🍀FOLLOW LEBIH DULU! 🌿Abadi Dalam Kenangan🌿 Aksara Adyatama dan Askara Arkatama. Anak kembar yang kemana-mana selalu berdua, harus berdua kecuali kalau lagi pergi sama kesayangan. Kembar-kembar gitu mereka punya watak yang beda banget. Kalau kata orang mereka itu kembar tidak identik. Aksa lebih dewasa, pendiam, kalem, sabarnya jangan di tanya lagi. Sedang Aska dia lebih hiperbola, suka tebar pesona sebelum bertemu pawangnya, suka banget ngambil mangga tentangga tanpa bilang-bilang habis itu pasti bakal kena jewer Aksa. Persamaan keduanya, kalau lagi senyum. manisnya ngalah-ngalahin gula satu toples. Mereka punya sahabat cewek yang kebetulan tinggal satu perumahan sama mereka. Namanya Eleena Naraya, bagus banget kan namanya. Bisa di bilang Eleena itu orangnya ambivret, enggak pecicilan tapi nggak kalem juga. Sifatnya itu bagai perpaduan antara Aksa dan Aska. Eleena bisa kalem, dan fiminim saat bareng Aksa. Bisa pecicilan dan banyak tingkah waktu bareng Aska. Percaya lah kalau pergaulan itu mempengaruhi kita. Jika akan terjadi cinta segitiga antara si kembar dan Eleena, jawabnya salah. Yang ada cinta bertepuk sebelah tangan. Mereka berusaha saling membahagiakan, saling berbagi tawa tapi bisa juga saling menyakiti dan menghadirkan derai air mata. Hari dimana salah satu dari mereka pergi, maka semua takan lagi sama. Semua bahagia itu semu, dimana mereka harus merangkak bangkit dari rasa sakit yang akan selalu menyelimuti mereka. "Kalau gue pergi, lo jangan nyolong mangga bu Tuti lagi!. Awas aja kalau lo nggak dengarin omongan gue." peringat Aksa dengan tatapan setajam belati. Aska tertawa renyah bersama Eleena, "Memang kenapa?," "Ya gue nggak bisa jewer lo lagi lah!." Sungutnya, meski dalam keadaan yang lemah.
ASYHILA(COMPLETED) by Niyahcomel
89 parts Complete
Asyhila Ersya Arabell gadis manis dan lugu yang selalu terlihat ceria didepan semua orang. tetapi dibalik semua itu tidak pernah ada yang tahu tentang penderitaan yang selau gadis itu alami. Gadis yang sering di panggil Shila itu suatu ketika tak sengaja bertemu dengan Azka laki-laki terdingin disekolahnya. laki-laki yang tidak pernah mau menatapnya sama sekali membuat Shila menjadi bingung sendiri. Sampai suatu ketika Shila yang tiba-tiba ditunjuk menjadi wakil ketua osis akibat kepintaran gadis itu. Shila tidak masalah menjadi waketos tetapi masalahnya adalah ia harus berdampingan selalu dengan Azka si ketua osis paling dingin di SMA GARUDA. Azka Erlano Adhitama atau sering di juluki 'Ice Prince'. laki-laki itu sangat dingin dan tidak tersentuh karena kejadian dimasa lalu. sampai suatu ketika masa lalu itu hampir terulang kembali ketika ia bertemu dengan seorang gadis lugu yang mengingatkannya dengan 'dia' dimasa lalunya. Shila, gadis yang berhasil mengingatkannya kembali kepada 'dia'. Azka tidak pernah mau menatap dalam mata Shila karena dengan itu selalu mengingatkannya dengan masalalunya. *** "Kamu kenapa? kenapa setiap bicara sama aku gak pernah liat mata aku?" tanya Shila dengan lugunya. "Bukan urusan, lo." singkat Azka. lalu melanjutkan pekerjaannya. Shila mendengus pelan lalu dengan nekatnya menarik wajah Azka dan menangkupnya. mata coklat terang itu beradu dengan mata bulat milik Shila. Deg! jantung Azka rasanya ingin melompat ketika bertatapan dengan manik itu dan dengan kasarnya Azka mendorong Shila hingga gadis itu tersungkur ke bawah. Azka pergi meninggalkan Shila tanpa sepatah kata pun. "Lo gak tau, setiap gue lihat mata lo bayangan 'dia' selalu ada disana." ucap Azka frustasi. Apakah Azka akan melupakan masa lalunya? dan akan mencintai seseorang. #Happyreading🙌 #Don't copy paste my story. #Hargai orang lain kalau kamu ingin dihargai✨🤗 (Slow Updet)
You may also like
Slide 1 of 9
Azeza Twins  cover
|| PERJODOHAN || cover
YOU ARE MINE [END] cover
I LOVE MIMA (Lurah Family) cover
Dendelion🍀 cover
FALLING IN LOVE  cover
Hujan Yang Tak Merindukan Pelangi [ORINE] cover
ASYHILA(COMPLETED) cover
BACKBURNER  cover

Azeza Twins

10 parts Complete

Kisah yg menceritakan dua gadis kembar, Azana Fricila Putri dan Azena Fricila Putri. Mereka kerap di sapa Azeza, yg artinya Aze dan Aza. Azana Fricila Putri anak yg cuek, dingin, dan tomboy. Berbeda dengan Azena Fricila Putri memiliki sifat yg ramah, dan anggun. Bisa dibilang sifat Aze itu sangat berkebalikan dari sang kakak Aza. Walaupun begitu mereka saling melengkapi satu sama lain. Aza dan Aze juga mempunyai bakat yg sangat luar biasa dari kecil mereka sudah hoby bernyanyi. Bagi mereka bernyanyi bukan hanya menjadi hoby saja tapi sebuah mimpi untuk menjadi penyanyi yg profesional. Akankah mereka bisa menjadi penyanyi profesional? Mereka berdua juga terjerat cinta segitiga, dengan seorang pria yg bernama Danial Arsalan yg cuek, dingin, Pinter dan Rajin beribadah. Apakah Aza bisa menaklukkan hati Danial yg sifat sama sepertinya cuek dan dingin? Ataukah Aze yg sangat berbalik sifatnya dari Danial? HAI GUYS 👋👋 BUAT KALIAN SEMUA YUKS DI BACA CERITA INI DI JAMIN ASIKKK DEH... HEHE! SEBELUM DI BACA FOLLOW,VOTE, DAN KOMEN YA GUYS!❤❤ ENJOYYYYYY❤❤