Sinopsis Setiap orang memiliki perasaannya masing masing. Sama seperti mereka bertiga Kanya, Dimas, dan Alfa. Tiga umat manusia yang memiliki perasaanya sendiri. Kanya menyukai Rangga, sedangkan Dimas dan Alfa menyukai kanya. Hubungan mereka seperti saudara, selalu bersama ketika di kampus dan dirumah. Namun suatu ketika hal buruk terjadi menimpa Kanya sehingga hubungan mereka lambat laun menjadi semakin merenggang. Alfa berusaha menyimpan perasaanya dan berusaha meyakinkan Kanya untuk tetap tinggal di kotanya. Dimas semakin gelisah akan perasaannya memilih ikut menjauhi kanya, entah apa akhir dari persahabatan mereka, apakah mereka mampu memperjuangkan persahabatannya atau memilih saling acuh.All Rights Reserved
1 part