Turnamen Mentari | Seri 1 | END
  • Reads 692,318
  • Votes 148,048
  • Parts 68
  • Wattys winner
  • Reads 692,318
  • Votes 148,048
  • Parts 68
  • Wattys winner
Complete, First published May 05, 2020
Di dunia di mana kekuatan magis hanya didapatkan bila melakukan kontrak dengan para dewa, kedatangan Pemagis Murni, seorang yang memiliki magis tanpa kontrak sudah diramalkan. Karena kemampuannya sebagai Pemagis Murni, adik Ree diculik dan dipaksa mengikuti Turnamen Mentari. Ree pun mengejar Andreas hingga ke Turnamen Mentari. Tetapi kedatangannya di turnamen kuno itu justru mengupas masa lalu Ree perlahan-lahan. 

Ini bukanlah cerita mengenai Pemagis Murni yang diramalkan. Ini adalah cerita Ree berusaha untuk melawan ramalan itu dan takdirnya sendiri.

"Jangan biarkan siapapun menjadi dalang akan hidupmu. Kau harus menjadi dalang utama."

"Berlari dari takdir, maka kau akan dikejar. Berlari dari dirimu sendiri, maka kau akan kehilangan. Berlari dari keduanya, kau tidak akan bertahan."
___________________________________________
I OWN THE COVER
Copyright @Karasmara 
est. 20 Mei 2020
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Turnamen Mentari | Seri 1 | END to your library and receive updates
or
#3mentari
Content Guidelines
You may also like
Penyihir Terakhir [ Buku 1 Puerro Series ] ADA DI GRAMEDIA by Benitobonita
30 parts Complete
TERSEDIA DI GRAMEDIA [ Pesan online 081219457018 ] #winner PNFI Award 2018 #nominasi fantasi terbaik Wawa 2017 #10 besar cerita terbaik (sponsor Mizan Mei 2017) #6 Fantasy - Romance(16+) #nominasi fantasi terbaik PNFI 2018 Puerro, sebuah kerajaan yang diberkati oleh langit melakukan pembantaian besar-besaran terhadap kaum penyihir dan Ras Gwyllgi, siluman bermata emas yang merupakan keturunan anjing neraka. Mereka mencapai masa keemasan hingga tiga orang penyihir menurunkan kutukan sesaat sebelum kematian mereka dan belasan tahun kemudian, pria itu datang. ***** Michelle, seorang gadis keturunan campuran antara manusia dan siluman anjing neraka terpaksa mengelilingi Negara Puerro untuk menyelamatkan umat manusia yang menistakan darahnya. Tanpa sengaja, dalam pengembaraannya yang sangat sepi, dirinya berulang kali bertemu dengan seorang pria yang tidak memiliki sopan santun dan sering membuat dirinya jengkel. Namun, laki-laki itu selalu ada untuk menolongnya. Hingga suatu hari, gadis itu mengetahui bahwa satu-satunya manusia yang besedia menjadi sahabatnya bukanlah seorang malaikat yang akan membantunya menuju pintu langit. Namun, seorang iblis yang akan membawa serta umat manusia ikut menuju ke neraka bersamanya. ***** Pierre, seorang pria pembawa pedang hitam berusaha menaklukkan sebuah negara. Satu-satunya tujuan hidupnya adalah menumpahkan darah Raja Puerro walau dia harus menjual jiwanya kepada iblis. Namun, tidak disangka dalam perjalanannya yang selalu dipenuhi oleh darah, dia bertemu dengan seorang gadis campuran yang memiliki mata hijau keemasaan dan merupakah makhluk terbodoh yang pernah pria itu temui. Berulang kali dia terpaksa menyelamatkan Michelle hingga pada satu titik di mana dirinya harus membunuh satu-satunya gadis yang berhasil melunakkan hatinya. Dapatkan pria itu melakukannya? -------------- Puerro Series : 1. Penyihir Terakhir [ Proses Penerbitan ] 2. Cahaya Baru [ Diunpublish sementara ]
You may also like
Slide 1 of 10
Honey in His Venom (On Going) cover
Moonlight' cover
Penyihir Terakhir [ Buku 1 Puerro Series ] ADA DI GRAMEDIA cover
Red Bird (Bisa Dipesan di Shopee) cover
The Sorcery : SKY Academy [Telah Diterbitkan] cover
I'm Not A Villainess (End) cover
ATTACHED cover
Déj�à Vu: Another World √ cover
Haricatra (Trilogi Pertama, Telah Terbit) cover
DN [END] cover

Honey in His Venom (On Going)

37 parts Ongoing

Follow me, Vote and Comment yaa! Menceritakan tentang Azalea Mevia Kaban yang tak pernah menyangka novel usang di sebuah kafe akan menjadi tiketnya menuju sebuah kisah yang belum pernah ia bayangkan sebelumnya. Saat matanya terbuka, ia menemukan dirinya berada dalam tubuh 'Amora Moonvale Salvatore', sosok yang bahkan tak pernah disebutkan dalam novel 'Another Love' yang terakhir ia baca. Tapi kejutan tak berhenti di situ saja. Amora ternyata adalah adik dari second lead pria yang terobsesi pada protagonis wanita. Terjebak dalam alur yang tak pernah ditulis, Azalea harus menavigasi dunia baru yang menjadi tempat tinggalnya. Rahasia tersembunyi, cinta tak terduga, dan pilihan sulit akan membuat Azalea bertanya-tanya. "Apakah ia masih hanya seorang pembaca yang menjadi figuran, atau kini menjadi pemeran utama dalam kisah yang belum pernah tertuliskan?" Start : 05-02-2025