Lantunan Kalam Aisyah ✓ [TERBIT]
  • Reads 727,197
  • Votes 34,165
  • Parts 33
  • Reads 727,197
  • Votes 34,165
  • Parts 33
Complete, First published May 07, 2020
Tersedia di shopee: Cahaya_publisher15

Ahmad Alfan Ibrahim, seorang gus yang memutuskan untuk menikahi wanita yang abahnya tawarkan. Karena cinta yang dia harapkan, justru Allah sandingkan dengan kakaknya. Miris bukan? 

Namun, kuasa Allah gantikan dengan hadirnya Aisyah. Wanita dengan seribu pesona keanggunannya mampu meluluhkan hati Ibrahim.

Siapa sangka ketika takdir seolah berpihak, justru Allah berkehendak? Situasi memaksanya kembali menyakiti hati Aisyah dengan skenario masa lalu.

Mampukah mereka mempertahankan cintanya? Atau justru skenario itu mampu mengubah perasaan, hingga memutuskan untuk berpisah?

∆ Spiritual-Romance ∆
Copyright© 2020, Laili Ra 

#1 Inspiratif 06/11/20
#1 Islami     10/11/20
#1 Neng.     28/10/20
#1 Khitbah  08/02/21
#1 Gus        09/05/21
#4 Romance 25/05/21

Start. : April 2020
Finish: Maret 2021
Terbit: Cahaya Publisher, 2022

Tag me on Instagram, if you share something from this story.

CERITA INI MURNI IMAJINASI PENULIS
All Rights Reserved
Sign up to add Lantunan Kalam Aisyah ✓ [TERBIT] to your library and receive updates
or
#1neng
Content Guidelines
You may also like
GUS BERANDAL by vanxyc_
84 parts Complete
بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ -by vanxyc_- Muhammad zayn mudrikah, seorang gus yang berasal dari salah satu pondok pesantren terkenal di jakarta Al-mudrikah. Bukan kah seharusnya seorang gus itu berperilaku seperti gus pada umumnya? Tetapi hal itu tidak berlaku untuk zayn, dia itu liar, seorang ketua geng motor, sering mengikuti balapan, pecandu rokok, berpacaran, dan juga hobi membuat onar. Umur nya sangat muda sekitar tujuh belas tahun. Dulunya zayn adalah anak yang baik, penurut, dan anak yang pintar dalam ilmu agama, tapi semenjak ia mengenal dunia luar, sikap nya berubah menjadi pembangkang dan sering kabur kabur an dari pesantren. Zayn anak tunggal dari sepasang suami istri, kyai azzam dan nyai Zainab. Bisa di bilang zayn itu anak kesayangan nyai zainab, kenapa? Karena nyai zainab tidak bisa memiliki anak lagi, bahkan saat melahirkan gus zayn, gus zayn pernah kehilangan detak jantung dan pernah di anggap meninggal namun setelah beberapa menit karena kuasa allah detak jantung gus zayn kembali berdetak. Kyai azzam dan beberapa ustadz sudah mencari keberadaan gus zayn namun tidak kunjung ketemu. Bahkan saat menanyakan keberadaan gus zayn kepada beberapa teman teman gus zayn tidak ada yang memberi tau keberadaan nya seolah olah ditutup rapat rapat. Ikutin terus kisah nya ya guys!! ⚠️NO PLAGIAT⚠️ ⚠️MURNI KARYA SENDIRI⚠️ ⚠️BERISI BEBERAPA KATA KATA KASAR! MOHON JANGAN DITIRU⚠️ ٱلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ ٱللَّٰهِ وَبَرَكَاتُهُ
You may also like
Slide 1 of 10
Luka dan Kamu [ END ]  cover
MY IDOL MY HUSBAND (End) cover
Shafa  cover
Langit Pesantren  [End] cover
Humaira Aghata Asilla[Selesai] cover
IKRAR SUCIMU cover
Ternyata Dia JodohKu ❤ (PROSES TERBIT) cover
Mahendra's family cover
GUS BERANDAL cover
Pangeran Alfiyyah [SELESAI]  cover

Luka dan Kamu [ END ]

43 parts Complete

❗[Tahap Revisi] Baca Masya Allah Zaujati || Cinta Dalam Doa dulu sebelum ini, untuk lebih jelas tokoh-tokoh yang ada di cerita ini. •••••••••••••••••••••• Ini kisah tentang gadis cantik dengan sejuta senyuman dan tingkah konyolnya yang semesta renggut kekasih yang sebentar lagi menjadi pasangan halalnya. Ia bertemu sang pujaan hati di satu sekolah. Mereka juga sudah bertunangan, indah bukan? Tapi sayangnya takdir berkata lain. Semesta merenggutnya di saat lima hari lagi pernikahan itu terlaksana. Hancur? Tentu saja. Bahkan sangat hancur sehingga ia melupakan segalanya. Termasuk Tuhan yang telah memberinya hidup. Tetapi takdir juga punya cara sendiri untuk menyatukan dua insan yang berbeda. Ia kembali di pertemukan oleh sosok lelaki yang mencintainya. Bahkan ia berani menikahinya. Ia menerima bahwa pria itu adalah suaminya, namun cintanya masih pada masalalu nya. Tapi ia akan berusaha sebisanya, untuk mencintai suaminya. Bagaimana pernikahan mereka kedepannya?