
Saat melihat ayah dan ibu bercerai aku percaya jika cinta hanyalah sesuatu yang dapat menyakiti banyak pihak, itu kenapa saat ini aku tidak pernah merasakan bagaimana rasanya mencintai atau dicintai seseorang. sedikit aneh tapi itu adalah cara bagaimana aku menjaga hati terutama mental ku yang sudah hancur. Sebenarnya itu adalah pikiran yang aku miliki dulu, benteng yang telah aku buat selama bertahun-tahun hancur saat mengenal dirimu, apa cinta yang kau berikan itu berbeda? apa rasa yang aku rasakan akan membuat semua baik-baik saja? atau akan memperburuk keadaanku? entah lah untuk sekarang aku hanya bisa berharap jika kau itu berbeda.All Rights Reserved