Cerewet Couple [E N D]
  • Reads 14,234
  • Votes 2,178
  • Parts 54
  • Reads 14,234
  • Votes 2,178
  • Parts 54
Complete, First published May 12, 2020
[ Follow dulu sebelum membaca, terima kasih!✨ ]

"Aarghhh!" teriak Arkan begitu melihat seorang gadis yang duduk di sebelahnya.
"Aaargghh!!" teriak Fiona ketika teman sebangkunya itu berteriak mengejutkannya.

Mereka diam dan saling tatap.
"Lo siapa?" Tanya Arkan.
"Gue Fiona Meila Gresditya, anak baru di kelas ini. Lo?"
"Arkano Aldrey Devandra, cowok paling ganteng di kelas ini."
•••
-Arkano Aldrey Devandra. Cowok paling santai yang gak pernah pusing sama kehidupannya. Motto dalam hidupnya adalah 'baik dijalanin, buruk dijauhin.'
-Fiona Meila Gresditya. Seorang gadis tomboy yang ekspresif dan ceria, namun ternyata punya masa lalu yang cukup gelap. Fiona bersikap seakan bisa bangkit dari masa lalu itu, tapi nyatanya, ia masih terjebak di dalamnya.

Lalu seperti apa hubungan mereka dimulai? Dan bagaimana akhirnya? Apakah mereka saling mencintai atau justru masa lalu mereka yang menang karena mereka sulit melupakan masa lalu itu?
---
Mau tau kelanjutannya? Silahkan baca, jangan lupa vote+comment+add in your library/reading list.
Thankyou!

start : mei2k20
finish : desember2k20

Copyright©2020 by trifena deva
cover by : @rainalanaa

❗HIGHEST RANK❗
🏆 #8 in loveromance ( 16-05-20 )
🏆 #7 in perusuhkelas ( 16-05-20 )
🏆 #2 in sls ( 20-05-20 )
🏆 #9 in SMAstory ( 21-05-20 )
🏆 #6 in perusuhkelas ( 21-05-20 )
🏆 #3 in perusuhkelas ( 06-06-20 )
🏆 #5 in loveromance ( 26-06-20 )
🏆 #1 in perusuhkelas ( 07-07-20 )
🏆 #7 in SMAstory ( 13-07-20 )
🏆 #3 in sls ( 24-07-20 )
🏆 #5 in SMAstory ( 15-11-20 )
🏆 #4 in SMAstory ( 16-11-20 )
🏆 #3 in SMAstory ( 25-11-20 )
🏆 #3 in loveromance ( 26-06-20 )
🏆 #2 in SMAstory ( 07-12-20 )
All Rights Reserved
Sign up to add Cerewet Couple [E N D] to your library and receive updates
or
#23jamesreid
Content Guidelines
You may also like
The Story of BERI [Selesai] by DAPU49
67 parts Complete
Mengenal sang tetangga sedari ia kecil membuat kehidupan Arion tidak pernah lepas dari seorang Arabella. Begitu juga dengan kehidupan gadis itu, bayang-bayang Rion dari hidup Bella tidak pernah hilang. "Belbel pendek! Dulu ngejek gue pendek dari pada lo, sekarang lo lebih pendek dari gue!" ~Arion Baifa Zudianto~ "Rion kampret! Awas aja, tugas lo gak gue bantuin lagi!" ~Arabella Zakheisya Agnata Tom and Jerry? Mungkin itu lah penggambaran mereka saat mereka sudah tumbuh dewasa. Tapi, di balik sosok menyebalkan Rion dan sosok Bella yang selalu mudah tersulut emosi karena kelakuan Rion, keduanya tetaplah dua orang yang saling mencari apabila satu di antara mereka tidak ada-- tapi di balik kata gengsi. Ini lah kisah Belbel dan Yon. Persahabatan antara perempuan dan laki-laki? Apakah berhasil mereka jalani sampai nanti? Atau .... Happy Reading ^^ Start : 01 Maret 2021 Finish : 24 Juni 2021 *Dari part 3 sampai 7 ke acak, aku udah berusaha urutin tapi tetap gak bisa* [59 part inti, 5 ekstra part, dan part selebihnya hanya bacotan author saja] Rank 1 in Beri [03 Maret 2021] Rank 1 in Arabella [18 Mei 2021] Rank 1 in Kisah Remaja [30 Juni 2021] Rank 1 in Literasi [27 Februari 2022] Rank 2 in Tetangga [14 Mei 2021] Rank 2 in Arabella [13 April 2021] Rank 2 in Samudera [25 Juni 2021] Rank 2 in Sahabat [01 Oktober 2021] Rank 3 in Arabella [06 Maret 2021] Rank 3 in Samudera [18 Mei 2021] Rank 3 in Literasi [17 Juni 2021] Rank 3 in Kisah Remaja [29 Juni 2021]
You may also like
Slide 1 of 10
Pacar Kontrak | SELESAI | cover
MAHESA cover
My Dangerous Junior cover
LDR Atha Lea (Sequel) cover
I Love with cupu | COMPLETED cover
MOUREN [ON GOING] cover
Bᴀᴄᴋsᴛʀᴇᴇᴛ | End (✓) cover
Backstreet cover
The Story of BERI [Selesai] cover
Transmigrasi Istri Tuan Muda Jay (END) cover

Pacar Kontrak | SELESAI |

38 parts Complete

"Mulai sekarang lo jadi pacar kontrak gue titik nggak pake seru.!" "Pokok nya gue nggak mau! sekali gue bilang nggak ya nggak!" "Ok kalo lo emang nolak jangan salahkan gue kalo beasiswa lo di kampus ini bakal berhenti." "Lo nggak bisa seenaknya gini!" "Oh jelas bisa dong, gue Gehan Revi Harttaji cucu pemilik kampus ini bisa lakuin apa aja yang gue mau termasuk buat lo tunduk sama gue. Gimana masih mau nolak?" "Kenapa harus gue? toh di kampus ini banyak cewek cantik yang bisa lo gebet." "Setelah gue fikir fikir lo termasuk kriteria cewek cantik kok." "Ih! pokok nya gue tetap nggak mau dan nggak akan pernah mau!" "Sekalipun lo keluar dari kampus ini? ayolah Dib ini nggak sulit, lo cuma cium gue di depan anak anak kampus dan bikin mereka percaya kalo kita beneran pacaran." "Gehan brengsek!" Gehan tergelak mendengar umpatan Diba kemudian mengetuk bibir nya."Lebih tepat nya disini" -29 September 2018