Dia di lantai 3 [On Going]
  • Reads 181
  • Votes 14
  • Parts 4
  • Reads 181
  • Votes 14
  • Parts 4
Ongoing, First published May 15, 2020
Aku meyakini bahwa 'mereka' ada karena bagian dari kuasa Tuhan sebagai mahkluk yang tercipta sama hal nya dengan manusia. Aku hanya tak mempercayai bahwa aku akan menemui bahkan terlibat dengan hal-hal semacam itu. Tapi dugaanku meleset jauh, ketika aku justru harus masuk kedalam lingkaran 'mereka' yang begitu mengerikan. Namun diatas itu, aku jadi mengerti bahwa setiap kisah tak hanya berakhir bahagia ataupun sedih. Kisah yang tak jelas akhirnya membuat mereka mengambil bagian dalam roda kehidupan sebagai sosok yang tak terlihat hingga waktu untuk menyelesaikan 'kisah' mereka tiba.

Aku bahkan tak pernah bermimpi harus menjadi seseorang yang membantu satu dari 'mereka' menyelesaikan kisah sialan itu, yang membuatku bagai kehilangan akal sehat selama menjadi mahasiswi di kampus yang menjadi saksi bisu bagaimana 'ia' mengakhiri hidupnya.
All Rights Reserved
Sign up to add Dia di lantai 3 [On Going] to your library and receive updates
or
#618creepy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Pesan Terakhir cover
BELASUNGKAWA [COMPLETED] cover
Teror Buto Ijo cover
DISUKAI JIN PELINDUNG ANAK ASUH cover
VAMPIR (HAECHAN HAREM) cover
ALSAKI cover
The Pennywise [Lilynn]  cover
Haunted dormitory✓ cover
BALLERINA BERDARAH cover
TERSESAT (Wangxian/Yizhan) cover

Pesan Terakhir

40 parts Complete

[COMPLETED] Bagaimana perasaanmu, jika seorang teman lama memberi pesan padamu? Pasti kamu akan merasa senang sekali, bukan? Namun, bagaimana jika teman lama itu memberi pesan dengan cara yang berbeda? Apakah kamu akan tetap merasa, senang? Lalu, bagaimana caramu menjelaskan mengenai pesan tersebut terhadap orang-orang yang ada di sekitarmu? Akankah, kamu mengatakannya dengan jujur? Ini adalah kisah tentang aku yang menerima pesan dari teman lama, dengan cara yang tak biasa.